Strategi Komunikasi Pemasaran biMBA AIUEO Dalam Menarik Minat Peserta Didik Baru

  • Aulia Rahmawati
  • 2023

Abstrak

ABSTRAK
Aulia Rahmawati (44190042), Strategi Komunikasi Pemasaran biMBA AIUEO Dalam Menarik Minat Peserta Didik Baru
Pendidikan adalah proses mengubah sikap dan perilaku individu atau sekelompok orang dalam upaya membantu mendewasakan manusia, melalui pendidikan dilatih dan diajarkan dalam mendidik. Tingkat persaingan dalam dunia pendidikan yang semakin tinggi dan ketat. Di dalam lingkup lembaga pendidikan ini terdapat bimbingan minat baca dan belajar anak (biMBA) yang menawarkan program pembelajaran yang berbeda. biMBA AIUEO adalah bimbingan minat baca dan belajar Anak. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana strategi komunikasi pemasaran yang dilakukan oleh biMBA AIUEO dalam menarik minat peserta didik baru. Penelitian ini didukung dan mengutip beberapa teori terkait dengan “komunikasi pemasaran” yang disampaikan oleh Belch & Belch (2009). Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dan menggunakan penelitian deskriptif. Teknik pengumpulan data yang menggunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa strategi komunikasi pemasaran dalam meningkatkan minat peserta didik di biMBA AIUEO Tambun Bekasi yaitu terdiri dari Direct Marketing, Sales Promotion, Public Relation , Advertising, Word Of Mouth, Event Marketing.
Kata Kunci : Strategi, Komunikasi Pemasaran, Minat

Kata Kunci
Daftar Pustaka

DAFTAR PUSTAKA
Anshori. (2010). Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Meningkatkan Jumlah Siswa.
Ariyanto, E. (2021). Pengantar Ilmu Komunikasi (Dalmia (ed.)).
Armstrong, K. (2006). Dasar Dasar Pemasaran (Y. Tamu (ed.)). Interpena Yogyakarta.
Belch, G. E., & Belch, M. A. (2009). Advertising and Promotion: an Integrated Marketing Communications Perspective (8th ed.). McGraw-Hill.
Hardjana. (1994). Faktor-Faktor yang Mempengarhui Minat Peserta Didik. Pendidikan.
Kennedy dan Soemanagara. (2006). Komunikasi Pemasaran (M. A. Firmansyah (ed.)). CV. Penerbit Qiara Media.
Kottler dan Keller. (2012). Komunikasi Pemasaran (M. A. Firmansyah (ed.)). CV. Penerbit Qiara Media.
Kusniadji, S. (2016). Strategi Komunikasi Pemasaran Dalam Kegiatan Pemasaran Produk Consumer Goods. Komunikasi.
Octora, H., & Alvin, S. (2022). Strategi Komunikasi Pemasaran Terpadu Digital pada Proses Penerimaan Mahasiswa Baru. Komunikasi Dan Administrasi Publik.
Prihantoro, E., & Nofita Widiyati, E. (2023). Stratego Komunikasi Pemasaran SMK Teratai Putih Global 3 Bekasi Melalui Media Sosial Instagram dalam Penerimaan Peserta Didik Baru. Ilmu Komunikasi.
Riyanto, E. (2017). Komunikasi Pemasaran Terpadu (IMC) Sekolah Dasar Islam Terpadu di Karanganyar. Komunikasi.
Silviani, I., & Darus, P. (2021). Strategi Komunikasi Pemasaran Menggunakan Teknik Integrated Marketing Communication (IMC) (I. Silviani (ed.)). Scopio Media Pustaka.
Suhesti. (2020). Minat Masyarakat terhadap Program Studi Pendidikan Kepelatihan Olahraga di Universitas Bhayangkara Jakarta Raya. Pendidikan.
Woliktol, N., Arfin, & Kabiba. (2021). Strategi Pemasaran Sekolah Dalam Menarik Minat Peserta Didik Baru Di SMP Negeri 7 Kendari. Pendidikan Dan Pengajaran.

 

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 44190042 - Aulia Rahmawati
  • Prodi : Ilmu Komunikasi
  • Kampus : Kaliabang
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Hani Yuniani, S.Sos., M.I.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0006.S1.KM.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : OKT
  • Terakhir update : 15 November 2023
  • Dilihat : 220 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika