ANALISIS POSTUR KERJA DENGAN MENGGUNAKAN METODE RAPID UPPER LIMB ASSESSMENT (RULA) PADA PEKERJA BAGIAN PENYORTIRAN DI PT. LAZADA LOGISTIK

  • RYANTAMA
  • 2023

Abstrak

PT. Lazada Logistik adalah platform e-commerce terkemuka yang beroperasi di sejumlah negara di Asia Tenggara. Didirikan pada tahun 2012 di Singapura oleh 
Rocket Internet, Lazada bertujuan untuk menjadi pasar online terbesar di wilayah tersebut. Dalam beberapa tahun terakhir, Lazada telah mengadakan kampanye belanja 
online besar seperti Lazada 11.11 Sale dan Lazada 12.12 Grand Year End Sale, yang telah berhasil menarik perhatian konsumen dan mencapai kesuksesan yang 
signifikan.Tujuan penelitian ini adalah menganalisis postur kerja yang bisa berpotensi cidera otot Musculoskeletal disorders (MSDs) dan ketidaknyamanan pegawai dalam 
bekerja dengan metode Rapid Upper Limb Assessment (RULA) dan Standart Questionaire Nordic Body Map (NBM), hasil analisis ini Resiko dari aktivitas Loading 
barang kedalam Truck tersebut terdapat di skor 7, di level yang sangat tinggi ini harus ada analisis/penyelidikan lebih lanjut dan diperlukan tindakan akan diambil sesegera 
mungkin. Saran peneliti Perusahaan hendaknya memperhatikan postur kerja para pegawai serta melakukan Tindakan perbaikan postur kerja tubuh yang lebih efisien 
dan memberikan fasilitas alat bantu loading seperti forklift sehingga bisa mengurangi frekuensi kerja dan mengurangi paparan yang beresiko menimbulkan cidera.
Penelitian lebih lanjut dapat mengembangkan ilmu pengetahuan tentang ergonomi postur kerja lebih lanjut agar mendapatkan postur kerja ergonomi yang baik dan 
efisien.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

sa, I., & Sumbawa, U. T. (2020). PERANCANGAN MEJA LAPTOP PORTABEL MENGGUNAKAN METODE RAPID UPPER LIMP ASSESSMENT ( RULA ) 
DAN PENDEKATAN ANTROPOMETRI RAPID UPPER LIMP ASSESSMENT (RULA) DAN PENDEKATAN. November.

Adiguna, B., Adam, H., & Kusmindari, C. D. (2016). Perbaikan Stasiun Kerja Kritis Menggunakan Metode Ergonomic Assessment Survey ( Easy ). Seminar 
Nasional Global Competitive Advantage, 1–9.

Agus, S. S. (2019). USULAN PERBAIKAN POSTUR KERJA DENGAN RANCANGAN FASILITAS DAN PENDEKATAN 6S PADA PEKERJA BENGKEL LAS SANDI AGUS. 4–24.

Amrullah, H. N., Witjonarko, R. D. E., Alfanda, B. D., Gafur, A., Kusuma, G. E., & Timur, J. (2020). ANALISIS POSTUR KERJA dan RE-DESIGN ALAT BANTU 
OUTBOARD ENGINE PADA LABORATORIUM TRAINING CENTRE REPARASI MESIN KAPAL Kaluhan otot skeletal biasa disebut sebagai penyakit Work Related Skeletal Diorders mengevaluasi postur kerja adalah 
Rapid Upper Limb Occupational Ergonomics ). Pertama kali RULA untuk menganalisis postur kerja sekunder sebagai berikut : 10(2), 137–143.

Armanda, M. R. (2023). Penilaian risiko postur pekerja di PT . TAM dengan metode rapid upper limb assessment Assessment of worker posture risk at PT . TAM 
using the rapid upper limb assessment method. 4, 142–154. https://doi.org/10.37373/jenius.v4i1.523 

Dani, R., & IR.Mety Zalynda, P. M. (n.d.). , penilaian terhadap lengan bawah (Lower Arm) membentuk sudut sekitar 60. 1–13.

Djaali, N. A., & Utami, M. P. (2019). ANALISIS KELUHAN MUSCULOSKELETAL DISORDERS ( MSDs ) PADA KARYAWAN PT . CONTROL SYSTEM ARENA 
PARA NUSA. 11(1), 80–87.

Dr.Ir.Hutabarat, Y. (2017). dasar-dasar pengetahuan ergonomi.

Erdiansyah, M. (2014). HUBUNGAN TINGKAT RISIKO POSTUR KERJA BERDASARKAN METODE RULA DENGAN TINGKAT RISIKO KELUHAN MUSKULOSKELETAL PADA PEKERJA MANUAL HANDLING.
Firmansyah, B., & Mashabai, I. (2020). ANALISIS TINGKAT RESIKO POSTUR KERJA BERDASARKAN METODE RAPID UPPER LIMB ASSESSMENT 
PADA PEKERJA KANTOR & OPERATOR DI PT . AMMAN MINERAL NUSA TENGGARA. 1(1).

Fitria, F. E., Waldani, D., Asih, W. M., Tinggi, S., & Kesehatan, I. (2021). PENGAPLIKASIAN JOB SAFETY ANALYSIS ( JSA ) DAN METODE RAPID 
UPPER LIMB ASSESSMENT ( RULA ) PADA PEKERJAAN. 4(2), 87–98.

Gofur, A. (2019). PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN HARGA TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN Ilmu, Fakultas Institut, Administrasi Sosial, Ilmu 
Manajemen Dan Manajemen Stiami, Jakarta. 4(1), 37–44.Hayati, E. N. (n.d.). PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN ALAT PEMOTONG 
STYROFOAM SEMI OTOMATIS MENGGUNAKAN METODE RULA DI DESA KALISARI 1Nur. 1, 43–52.

Herdiana, M. R., & Nugraha, A. E. (2023). Penilaian Risiko Postur Kerja Berdasarkan Metode RULA Pada Pekerja Manual Handling di Toko H . 
Dadang. VIII(1), 4367–4373.

Iqro romadhan, muhammad. (2018). ANALISIS POSTUR KERJA PEKERJA SARI APEL MENGGUNAKAN METODE JOB STRAIN INDEX (JSI) DAN RAPID 
ENTIRE BODY ASSESSMENT (REBA) UNTUK MENGURANGI MUSCULOSKELETAL. 4–22.

Ita, C., & Amri, K. (2020). ANALISIS POSTUR KERJA MENGGUNAKAN METODE RAPID UPPER LIMB ASSESMENT ( RULA ) PADA PROSES 
PEMBUATAN PLAT SAMBUNG TIANG PANCANG PT WIJAYA KARYA BETON , TBK BINJAI. 9(1).

Meliyana Pangaribuan, D. (2015). Analisa Postur Kerja Dengan Metode Rula. Tugas Akhir. Universitas Sumatra Utara. 
https://www.academia.edu/download/34012649/analisa_postur_kerja_dgn_metode_RULA.pdf

Miswari, N., Aulia, L., & Wahyudi, R. (2021). PENILAIAN POSTUR KERJA MANUAL MATERIAL HANDLING ( MMH ) PADA GEDUNG BERTINGKAT 
MENGGUNAKAN METODE RAPID UPPER LIMB ASSESSMENT ( RULA ). 25(1), 262–270. https://doi.org/10.46984/sebatik.v25i1.1160
Muhfaisol, A. (2016). ANALISIS ERGONOMI MENGGUNAKAN METODE RULA PADA BAGIAN GUDANG PT. FLORINDO MAKMUR KABUPATEN SERDANG BEDAGAI KABUPATEN SERDANG BEDAGAI.

Priska Wulan Ndari, Rony Roedianto, M. . (2018). ANALISIS POSTUR KERJA DENGAN METODE RULA DAN REDESIGN PERALATAN KERJA UNTUK 
MENGURANGI RISIKO MUSCULOSKELETAL DISORDERS Priska. 20–23.

Putera, B. R., & Arvianto, A. (2018). USULAN PERBAIKAN POSTUR TUBUH PEKERJA PADA KEGIATAN PERAKITAN ( ASSEMBLY ) DI PT . HITACHI 
CONSTRUCTION MACHINERY INDONESIA DENGAN MENGGUNAKAN METODE RULA ( RAPID UPPER LIMB ASSESSMENT ).

Putra, U., & Yptk, I. (2023). Analisis Postur Kerja Mengurangi Musculoskeletal Disorders Menggunakan Metode RULA dan REBA Pada Bengkel Aryka Motor. 
2(10), 2134–2141.

RAMDHANI, D. (2014). ANALISIS POSTUR KERJA PENGRAJIN HANDYCRAFT MENGGUNAKAN NORDIC BODY MAP DAN METODE RAPID UPPER LIMB ASSESSMENT (RULA). 1–6.

Rizqiyan, W., & Yuamita, F. (2022). Perancangan Produk Pemotong Adonan Kerupuk dengan Metode Ergonomi Fungction Deployment ( EFD ). 91–98.

Sulianta, F. (2013). IT ergonomics. Elex Media Komputindo.

Wahyu Susihono, E. R. (2015). Perbaikan metode kerja berdasar. 101–110.

Wibisono P. (2017). PENCEGAHAN MUSCULOSKELETAL DISORDER PADA TENAGA KERJA DIBAGIAN PRODUKSI DENGAN MENGGUNAKAN METODE REBA ( RAPID ENTIRE BODY ASSESSMENT ) (Studi Kasus: CV. Wijaya Kusuma). Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 
1689–1699.

ZULKARNAIN. (2017). ANALISIS POSTUR KERJA DENGAN MENGGUNAKAN METODE RULA. 1–3

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 73190054 - RYANTAMA
  • Prodi : Teknik Industri
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Girman Sihombing, S.S., M.T.
  • Asisten : Andika Bayu Hasta Yanto, M.Kom
  • Kode : 0009.S1.RI.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : dpw
  • Terakhir update : 05 Februari 2024
  • Dilihat : 75 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika