PERANCANGAN ALAT KEAMANAN MENGGUNAKAN SENSOR GERAK DENGAN ESP32 CAM BERBASIS IOT

  • MUHAMAD PUJI PUTRA PRATAMA
  • 2023

Abstrak

Keamanan bertujuan untuk menciptakan rasa aman saat melaksanakan aktivitas, banyak faktor yang menyebabkan ketidakamanan, seperti tindak kejahatan pencurian atau perampokan. Oleh karena itu banyak yang menggunakan kunci ganda atau konvensional untuk mengamankan rumah dan sebagainya, namun sampai saat ini dirasa masih belum cukup untuk keamanan, sehingga dibutuhkan suatu sistem keamanan yang dapat memberikan informasi yang tepat, akses yang mudah, dan tidak mengganggu aktivitas ketika terjadi upaya pencurian. Metode yang digunakan melibatkan pengumpulan referensi dan studi teori yang relevan dengan objek penelitian. Hal ini dilakukan sebagai dasar dalam penelitian untuk menemukan solusi dari permasalahan yang dihadapi. Maka dari itu, penulis membuat alat IOT menggunakan mikrokontroller ESP32-Cam yang akan menjalankan seluruh sistem pada alat ini, yang mana menggunakan sensor PIR untuk mendeteksi setiap gerakan lalu penulis menggunakan aplikasi Telegram sebagai pengirim notifikasi serta buzzer dan LED untuk indikator terdeteksinya gerakan. Hasil penelitian alat ini, pada jarak 0,5 – 4 meter mendeteksi gerakan dengan baik dan mengirmkan notifikasi melalui Telegram. Namun, diperlukan dua kali pengambilan gambar untuk melihat hasil yang sebenarnya dari depan kamera dan pencahayaan serta koneksi internet mempengaruhi hasil gambar dan delay.

 

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Alwie, rahayu deny danar dan alvi furwanti, Prasetio, A. B., Andespa, R., Lhokseumawe, P. N., & Pengantar, K. (2020). Tugas Akhir Tugas Akhir. Jurnal Ekonomi Volume 18, Nomor 1 Maret201, 2(1), 41–49.

Desmira, D., Aribowo, D., Nugroho, W. D., & Sutarti, S. (2020). Penerapan Sensor Passive Infrared (Pir) Pada Pintu Otomatis Di Pt Lg Electronic Indonesia. PROSISKO: Jurnal Pengembangan Riset dan Observasi Sistem Komputer, 7(1). https://doi.org/10.30656/prosisko.v7i1.2123

Hanafie, A., Kamal, & Ramadhan, R. (2022). Perancangan Alat Pendeteksi Gerak Sebagai Sistem Keamanan Menggunakan ESP32 CAM Berbasis IoT. Jurnal Teknologi    dan    Komputer    (JTEK),    2(02),    142–148. https://doi.org/10.56923/jtek.v2i02.101
Hendrik Kurniawan. (2022). Penerapan Internet of Things Pada Sistem Keamanan. Lutfi,  F.,  &  Sanwasih,  M.  (2020).  Perancangan  Alat  Pendeteksi  Garis Gawang
Lapangan  Futsal  Dengan  Sensor  Passive  Infrared  Receiver  (Pir)  Berbasis
Arduino (Studi Kasus Lapangan Futsal Komplek Polri Pengadegan). 7(1), 73– 81.

M, A., Febryan, A., Andriani, & Rahmania. (2023). Rancang Bangun Sistem Keamanan Rumah Berbasis Telegram Menggunakan Esp 32 Cam. VERTEX ELEKTRO-Jurnal Teknik Elektro UNIMUH, 15(1), 64–71. https://journal.unismuh.ac.id/index.php/vertex/article/view/10246/5624

Mahfudh, A. A., Ramadhani, S., & Fathoni, M. A. R. (2021). Sistem Keamanan Ruangan Berbasis Arduino Uno R3 Dengan Sensor PIR dan Fingerprint. Walisongo Journal of Information Technology, 3(2), 95–106. https://doi.org/10.21580/wjit.2021.3.2.9616

Muhammad Yunus. (2021). PROTOTIPE SISTEM KEAMANAN KAMAR KOS BERBASIS INTERNET OF THINGS MENGGUNAKAN SENSOR PASSIVE INFRARED RECEIVER DENGAN ESP32-CAM DAN TELEGRAM SEBAGAI
NOTIFIKASI (Studi Kasus : Kos Sianturi Air Dingin). 10–11.

Nur Atikah, Tuti Hartati, Agus Bahtiar, Kaslani, & Odi Nurdiawan. (2022). Sistem Image Capturing Menggunakan ESP32-Cam Untuk Memonitoring Objek Melalui Telegram. KOPERTIP : Jurnal Ilmiah Manajemen Informatika dan Komputer, 6(2), 49–53. https://doi.org/10.32485/kopertip.v6i2.141

Prasetio, Y. R., & Satria, B. (2022). Keamanan Rumah Menggunakan Sensor Passive Infrared    Receiver    dan    SMS.    11(1),    1028–1036. http://ijcs.stmikindonesia.ac.id/ijcs/index.php/ijcs/article/view/3113/81

Ridwan, M. A. (2019). Rancang Bangun Alarm Anti Pencuri Degan Notifikasi Inframerah    Pada    Rumah.    01(3),    1–9. https://ejournal.unibabwi.ac.id/index.php/Zetroem/article/view/308/197

Ruuhwan, R., Rizal, R., & Kurniawan, R. (2020). Pendeteksi Gerakan Menggunakan Sensor PIR untuk Sistem Keamanan di Ruang Kamar Berbasis SMS. Jurnal Informatika    Universitas    Pamulang,    5(3),    281.
https://doi.org/10.32493/informatika.v5i3.5706

Septian, R., & Mufti Prasetiyo, S. (2022). Sistem Keamanan Menggunakan Kamera dan Sensor Gerak Berbasiskan Internet of Things (IoT).  OKTAL : Jurnal Ilmu Komputer    dan    Science,    1(9),    1330–1339. https://journal.mediapublikasi.id/index.php/oktal

Setiawan, A., & Irma Purnamasari, A. (2019). Pengembangan Passive Infrared Sensor (PIR) HC-SR501 dengan Microcontrollers ESP32-CAM Berbasiskan Internet of Things (IoT) dan Smart Home sebagai Deteksi Gerak untuk Keamanan Perumahan. Prosisiding Seminar Nasional SISFOTEK (Sistem Informasi dan Teknologi    Informasi),    3(1),    148–154. http://seminar.iaii.or.id/index.php/SISFOTEK/article/view/118

Susanto, F., Prasiani, N. K., & Darmawan, P. (2022). Implementasi Internet of Things Dalam Kehidupan Sehari-Hari. Jurnal Imagine, 2(1), 35–40. https://doi.org/10.35886/imagine.v2i1.329

Wicaksono, R. N., & Hindarto. (2021). Design Of Detection System With Motion Sensor And Notification On Android Based On Arduino Microcontroller. Academia Open, 3, 1–10. https://doi.org/10.21070/acopen.3.2020.1188
 

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 72190030 - MUHAMAD PUJI PUTRA PRATAMA
  • Prodi : Teknik Elektro
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Martias, S.Pd, MT
  • Asisten :
  • Kode : 0005.S1.RE.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : WND
  • Terakhir update : 17 Januari 2024
  • Dilihat : 103 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika