PERAN IBU DALAM KOMUNIKASI PERSUASIF UNTUK MENANAMKAN PERILAKU TAAT BERIBADAH PADA ANAK

  • SULISTYANING TYAS HANDAYANI
  • 2023

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana proses komunikasi persuasif ibu terhadap anak dalam menanamkan nilai ibadah, sehingga mampu membentuk perilaku ibadah yang konsisten berdasarkan kesadaran anak sendiri. Jenis penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif. Pengumpulan data untuk penelitian ini berupa observasi, wawancara dan studi kepustakaan. Hasil dari peran ibu dalam komunikasi persuasif dalam menanamkan perilaku taat beribadah anak sudah cukup terlaksana dengan baik serta pesan yang ingin disampaikan dalam komunikasi persuasif yang dilakukan ibu Humairah untuk lebih lanjut dalam merealisasikan hal-hal yang ingin diperdalam sehubungan dengan menanamkan perilaku taat beribadah pada anaknya. Kesimpulan dari penelitian ini sejauh Saufa memaknai sholat dan membaca Al-Quran adalah wajib dan melaksanakannya tanpa paksan sudah menjadi sebuah pertanda bahwa peran ibu dalam komunikasi persuasif dalam menanamkan perilaku taat beribadah taat beribadah pada anak, sudah mampu membentuk perilaku beribadah pada anak. Interaksi inilah yang membuat anak memiliki pemahaman atau definisi tentang ibadah.

Kata Kunci
Daftar Pustaka


Abdurahman, J. (2008). Parenting Rasulullah : Cara Nabi Mendidik Anak Muslim. Yogyakarta: Pustaka Rama. 

Barata, A. A. (2003). Dasar Dasar Pelayanan Prima. Jakarta: Elex Media Komputindo. 

Damayanti, A. (2013). Pengaruh Komunikasi Persuasif Guru Dan Motivasi Belajar Siswa Terhadap Prestasi Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Jawa. Journal Universitas Indonesia, 2.
 
Desiani Natalina M., M. G. (2019). Komunikasi dalam PAUD. Tasikmalaya: Ksatria Siliwangi. 

Effendy, O. U. (1986). Kepemimpinan dan Komunikasi. Bandung: Alumni. 

Effendy, O. U. (2008). Dinamika Komunikasi. Bandung: Remaja Rosdakarya. 

Gunarsa, S. D. (1991). Psikologi Praktis : Anak Remaja Dan Keluarga. Jakarta: Gunung Mulia. 

Heru. (2023, Mei Rabu). Pakar Komunikasi. Retrieved from Komunikasi Persuasif - Pengertian, Bentuk, Tujuan dan Penjelasan: https://www.google.com/amp/s/pakarkomunikasi.com/komunikasipersuasif/amp
 
Mahmud Haji, H. G. (2013). Pendidikan Agama Islam Dalam Keluarga. Jakarta: Akademia Permata. 

Mulyana, D. (2011). Ilmu Komunikasi Suatu Pengantar. Bandung: Remaja Rosdakarya. 

Nasional, D. P. (2002). Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka. 

Nasional, D. P. (2008). Kamus Besar Bahasa Indonesia Pusat Bahasa. Jakarta: Gramedia. 

Rakhmat, J. (1996). Psikologi Agama. Jakarta: Raja Grafindo Persada. 

Rakhmat, J. (2004). Retorik Modern Pendekatan Praktis. Bandung: Remaja Rosdakarya. 

Roberts, T. B. (1975). Four Psyhologogies Applied to Education. New York: Hals Ted Press Dvision. 

Romli, K. (2016). Komunikasi Massa. Jakarta: PT Grasindo.
 
Siti Aisyah Hajar, M. S. (2021). Strategi Komunikasi Persuasif Farah Qoonita Dalam Menyampaikan Dakwah Melalui New Media. Aksiologi : Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 5. 

Syaiful, B. (2004). Pola Komunikasi Orang Tua Dan Anak Dalam Keluarga. Jakarta: Rineka Cipta. 

Syaiful, R. (2009). Teori Komunikasi Perspektif, Ragam Dan Aolikasi. Jakarta: Rineka Cipta. 

Umma, M. (2019). Peran Komunikasi Orang Tua Dalam Memotivasi Belajar Al Quran Anak. 139. 

Yin, R. (2009). Case Study Reseacrh Design and Methods. Sage Publication.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 44190577 - SULISTYANING TYAS HANDAYANI
  • Prodi : Ilmu Komunikasi
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Fauzi Syarief, S. Ikom MM
  • Asisten :
  • Kode : 0060.S1.KM.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : WND
  • Terakhir update : 19 Januari 2024
  • Dilihat : 71 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika