PROSES KOMUNIKASI GURU DAN MURID PADA WHATSAPP GRUP SMA PUTRA BANGSA DEPOK

  • FIRMAN NURFAIZI
  • 2023

Abstrak

Kesopanan bukanlah permasalahan yang baru dalam kehidupan sehari-hari di masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Bagaimana Proses Komunikasi Guru dan Murid pada WhatsApp Grup SMA Putra Bangsa Depok. Penggunaan WhatsApp Grup di SMA Putra Bangsa Depok tersebut disatu sisi ingin mempermudah proses komunikasi kepada murid tapi disatu sisi lain juga terdapat kekhawatiran karna penggunaan bahasanya yang kurang sopan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif, yang menerangkan fenomena dengan sedalam- dalamnya melalui pengumpulan informasi. Teori yang digunakan adalah teori kesopanan Penelope Brown dan Stephen C. Levinson. Ditemukan adanya dampak negatif terutama dalam hal kesopanan terhadap guru baik perikau maupun penggunaan bahasa yang dimana harus dihormati dan dihargai. Berdasarkan Teori Kesopanan pada Proses Komunikasi Guru dan Murid pada WhatsApp Grup SMA Putra Bangsa cenderung menggunakan FTA saat melakukan komunikasi, yang dimana kesopanan menjadi sangat dibutuhkan ketika kita harus mengancam wajah orang lain. Di era kemajuan teknologi dan informasi ini, diharapkan Murid dapat tetap menerapkan norma dan cara berkomunikasi dengan Guru tanpa melepaskan etika yang berlaku

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Abidin, K., & Wandi, W. (2023). Etika Komunikasi antara Mahasiswa dan Dosen dalam Interaksi Akademik melalui Media Digital. MEDIALOG: Jurnal Ilmu Komunikasi, 6(1), 47–61. https://doi.org/10.35326/medialog.v6i1.2672 

Annisa, D. (2023). The influence of communication effectiveness through the celoe learning management system on the learning interest of telkom university students. 6, 1535–1546. 
https://journal.ipm2kpe.or.id/index.php/COSTING/article/download/4921/3363 

Ansori. (2015). Siswa. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 3(April), 49–58. https://repository.um-surabaya.ac.id/3729/3/BAB_II.pdf 

Bolloria, S. (2021). Pengaruh media komunikasi internet perilaku anak sd negeri 040454 Peceren tahun pelajaran 2020/2021. 1–64. http://portaluqb.ac.id:808/145/4/4. BAB II.pdf 

Evi Zahara. (2018). Peranan Komunikasi Organisasi Pimpinan Organisasi. Peranan Komunikasi Organisasi Bagi Pimpinan Organisasi, 1829–7463(April), 8. file:///C:/Users/User/Downloads/8-11-1-SM.pdf 

Faizah, L. (2010). PEMANFAATAN BAHAN AJAR LEMBAR KERJA SISWA (LKS) UNTUK MENINGKATKAN EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KELAS VII di SMP NEGERI 3 MALANG. 8–26. 
https://eprints.umm.ac.id/35546/3/jiptummpp-gdl-ellandaagn-48150-3-babii.pdf 

Fitriansyah. (2018). Efek Komunikasi Massa Pada Khalayak (Studi Deskriptif Penggunaan Media Sosial dalam Membentuk Perilaku Remaja). Cakrawala, 18(2), 171–178. 
http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/cakrawalahttps://doi.org/10.31294/jc. v18i2 

Haris Budiman. (2017). Peran teknologi informasi dan komunikasi dalam pendidikan. Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam, 8(1), 32–32. 
http://ejournal.radenintan.ac.id/index.php/tadzkiyyah/article/view/2095/1584 

Ihsani, A. F. A., & Febriyanti, N. (2021). Etika Komunikasi Sebagai Kontrol Kesalehan Virtual dalam Perilaku Bermedia Masyarakat di Era Digital. Jurnal Al Azhar Indonesia Seri Ilmu Sosial, 2(1), 24. 
https://doi.org/10.36722/jaiss.v2i1.512 

Maria Olivia Rosari, Refbry Novida Ramadani, Muhammad Khafi Mu’Thiya, S. S. (2023). Teknologi informasi dalam bidang kesehatan masyarakat. 1–23. 
http://qjurnal.my.id/index.php/jik/article/download/269/205 

Rahayu, C. P. (2022). Lokal perspektif komunikasi masyarakat di wisata alam tangkahan. 
http://repository.umsu.ac.id/bitstream/handle/123456789/19721/SKRIPSI CINDY PUSPITA RAHAYU salinan.pdf?sequence=1 

Rois, H. I. (2019). pengaruh promosi melalui sosial media line, word of mouth dan store terhadap keputusan pembelian produk starbucks Cabang CIK Ditiro, Jakarta. Bab Ii Kajian Pustaka 2.1, 12(2004), 6–25. 
http://repository.stei.ac.id/6144/3/BAB 2.pdf 

SITUMORANG, J. R. (2022). Startegi komunikasi bpjs kesehatan cabang pekanbaru guna meningkatkan tertib pembayaran iuran oleh peserta mandiri jkn-kis di kota pekanbaru. Skripsi, 9. https://repository.uir.ac.id/11133/1/179110207.pdf 

Trisnani. (2017). Pemanfaatan whatsapp sebagai media komunikasi dan kepuasan dalam penyampaian pesan dikalangan tokoh masyarakat. Jurnal Komunika : Jurnal Komunikasi, Media Dan Informatika, 6(3). 
https://doi.org/10.31504/komunika.v6i3.1227 

Zahroh, A. (2016). Peran komunikasi interpersonal guru dan siswa untuk menekankan dampak negatif games online (studi kasus di SMK NU Ma’arif 2 Kudus). 1–23. http://repository.iainkudus.ac.id/9775/5/BAB II.pdf

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 44190686 - FIRMAN NURFAIZI
  • Prodi : Ilmu Komunikasi
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Irwanto, S.Sos, M.Ikom
  • Asisten :
  • Kode : 0096.S1.KM.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : dpw
  • Terakhir update : 13 Februari 2024
  • Dilihat : 60 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika