STRATEGI KOMUNIKASI CONTENT CREATOR CV. AMANAH PROPERTY DALAM MEMASARKAN PROPERTI DI MEDIA SOSIAL YOUTUBE @amanahproperty (Studi Deskriptif mengenai Strategi Komunikasi content creator CV. Amanah Property dalam memasar

  • NAUFAL FARHAN RAMADHAN
  • 2023

Abstrak

Perkembangan teknologi dan popularitas media sosial telah mengubah cara perusahaan memasarkan produk atau layanan mereka, termasuk industri properti. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk memberikan pemahaman yang lebih baik tentang bagaimana CV. Amanah Property menerapkan strategi komunikasi pada konten pemasaran properti di media sosial youtube. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan studi deskriptif. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi pada konten yang diunggah oleh CV. Amanah Property di kanal youtube mereka. Selain itu, wawancara dengan content creator CV. Amanah Property juga dilakukan untuk mendapatkan wawasan yang lebih mendalam mengenai strategi komunikasi mereka. Teknik pengelolahan data yang digunakan pada penelitian ini adalah reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Teknik analisis data pada penelitian ini dengan mengalisis hasil wawancara dan menganalisis konten video yang diunggal di akun youtube milik CV. Amanah Property. Hasil penelitian ini menunjukan strategi komunikasi berperan penting bagi content creator CV. Amanah Property, dengan menerapkan entertainment pada konten video pemasaran mereka yang bersifat informasi dan edukasi dengan data yang kredibel dan akurat, serta mengikuti trend yang saat ini sedang berjalan. Strategi komunikasi pada konten pemasaran properti di media sosial youtube bertujuan meningkatkan engagement dan daya tarik sehingga berpengaruh pada penjualan properti. Media sosial youtube yang saat ini banyak digunakan menjadi kesempatan untuk menerapkan strategi komunikasi pada konten pemasaran properti, seperti yang dilakukan oleh content creator CV. Amanah property. Penelitian ini memberikan wawasan yang berharga bagi praktisi pemasaran properti dan content creator dalam memahami pentingnya strategi komunikasi yang tepat dalam memasarkan properti di platform media sosial youtube. Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai acuan dalam mengembangkan strategi komunikasi yang efektif untuk memasarkan properti di era digital saat ini.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Cahyono, A. S. (2020). Fikih Media Sosial Di Indonesia. Asy Syar’Iyyah: Jurnal Ilmu Syari’Ah Dan Perbankan Islam, 5(2), 202–225. https://doi.org/10.32923/asy.v5i2.1586 

Darmawan. (2020). Peran Content Creator dalam Membentuk Brand Image Dapur Fizzul Jombang. Seminar Peningkatan Sitasi Internasional, 1(1). https://conference.untag-sby.ac.id/ 

Dwi, E., & Watie, S. (2011). Komunikasi dan Media Sosial (Communications and Social Media). THE MESSENGER, III(1). 
http://id.wikipedia.org/wiki/Media_sos 

Fathur, T. (2019). Strategi Komunikasi Content Creator @ijoeel Dalam Menampilkan Citra Kota Jakarta Melalui Akun Media Sosial Instagram. Journal of Creative Communication, V(1), 74–91.
 
Gitleman, L. (2014). New Media Theories. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 13–41. http://digilib.uinsby.ac.id/16442/5/Bab 2.pdf 

Hendri. (2017). Alisis Pengaruh Kualitas Produk, Kualitas Layanan dan Kreatiftias Periklanan Pada Be One Realty Property Terhadap Pengambilan Keputusan Konsumen. Pemasaran, 2(4), 11–37. 

Juliantari, N. L., Agung, A., Astari, E., & Luh Indiani, N. (2022). Pengaruh Content Creator Pada Alikasi Reel Instagram Dalam Meningkatkan Inovasi Generasi Muda. Nusantara Hasana Journal, 2(4), Page. 

Lestari, S. (2016). Hubungan Komunikasi Pemasaran dan Promosi Dengan Keputusan Memilih Jasa Layanan Kesehatan. Majalah Ilmiah Inspiratif, 2(2), 249–270. https://doi.org/10.1093/acprof:osobl/9780199545810.003.0014 

Lingga. (2019). Efektivitas Youtube sebagai Media Dakwah. Media Sosial Youtube, 8–25. 

Maula, M. C. (2019). Pendekatan Halal Supply Chain Management Pada Pelabuhan Perikanan Nusantara Brondong – Lamongan. Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents, 12–26. 

Muryani. (2021). Tinjauan Yuridis Kepemilikan Property di Indonesia. Legisia, 12, 1–13. 

Nikmatur, R. (2017). Proses Penelitian, Masalah, Variabel dan Paradigma Penelitian. Jurnal Hikmah, 14(1), 63. 

Pratyaksa, I. G. T. (2019). Peranan New Media Dalam Transformasi Fungsi Komunikator dan Fungsi Konstruksi. Prosiding Seminar Nasional “Kapitalisme Media Dan Komunikasi Politik Di Era Revolusi Industri 4.0,” 561(3), S2–S3. 

Puspita, Y. (2015). The Usage of New Media to Simplify Communication and Transaction of Gay Prostitute. Jurnal Pekommas, 18(3), 203–212. 

Puspitarini, D. S., & Nuraeni, R. (2019). Pemanfaatan Media Sosial Sebagai Media Promosi (Studi Deskriptif pada Happy Go Lucky House). Jurnal Common, 3(1), 71–80. https://doi.org/10.34010/COMMON.V3I1.1950 

Rohman, J. N., & Husna, J. (2017). Situs Youtube Sebagai Media Pemenuhan Kebutuhan Informasi: Sebuah Survei Terhadap Mahasiswa Program Studi Ilmu Perpustakaan Universitas Diponegoro Angkatan 2013-2015. Jurnal Ilmu 
Perpustakaan, 6(1), 171–180. https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jip/article/view/23037 

Samosir, F. T., Pitasari, D. N., & Tjahjono, P. E. (2018). Efektivitas Youtube sebagai Media Pembelajaran Mahasiswa (Studi Di Fakultas FISIP Universitas Bengkulu). Record and Library Journal, 4(2), 81–91. https://ejournal.unair.ac.id/index.php/RLJ 

Sari, A. C., Hartina, R., Awalia, R., Irianti, H., & Ainun, N. (2018). Komunikasi dan Media Sosial. Jurnal The Messenger, 3(2), 69. https://www.researchgate.net/profile/Astari-ClaraSari/publication/329998890_KOMUNIKASI_DAN_MEDIA_SOSIAL/links/5c2f3d83299bf12be3ab90d2/KOMUNIKASI-DAN-MEDIA-SOSIAL.pdf 

Setiadi, A. (2016). Analisis Pemanfaatan Media Sosial untuk Efektifitas Komunikasi. Humaniora, 1, 71–82. https://doi.org/10.52738/pjk.v2i1.102 

Sundawa, Y. A., & Trigartanti, W. (2018). Fenomena Content Creator di Era Digital. Prosiding Hubungan Masyarakat, 4(2), 438–443. karyailmiah.unisba.ac.id 

Thanissaro, P. N., & Kulupana, S. (2015). Buddhist teen worldview: Some normative background for health professionals. Komunikasi KAREBA, 16(1), 28–42. https://doi.org/10.1080/14639947.2015.1006801 

Wiryany, D., & Pratami, T. V. (2019). Kekuatan Media Baru Youtube Dalam Membentuk Budaya Populer. ArtComm : Jurnal Komunikasi Dan Desain, 2(02), 25–30. https://doi.org/10.37278/artcomm.v2i02.199

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 44190968 - NAUFAL FARHAN RAMADHAN
  • Prodi : Ilmu Komunikasi
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Anisti, S.Sos. M.Si
  • Asisten :
  • Kode : 0077.S1.KM.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : WND
  • Terakhir update : 12 Februari 2024
  • Dilihat : 60 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika