ANALISIS KUALITAS WEBSITE SMK PGRI 3 RANDUDONGKAL MENGGUNAKAN METODE WEBQUAL 4.0 DAN IPA (IMPORTANCE PERFOMANCE ANALYSIS)

  • ZIA AHMAD SYARIF
  • 2023

Abstrak

Website adalah salah satu media penting dimana pengguna dapat menemukan semua jenis informasi yang berkaitan dengan bidang mereka. Analisis diperlukan untuk memberikan layanan yang memadai untuk siswa/siswi dan guru dalam mengakses website SMK PGRI 3 Randudongkal. Bagaimana meningkatka kualitas website pada SMK PGRI 3 Randudongkal berdasarkan hasil identifikasi yang telah dilakukan Penelitian yang dilakukan dimasukan kedalam kategori penelitian deskriptif kuantitatif. Variabel-variabel yang digunakan pada penelitian ini adalah berdasarkan pada metode Webqual versi 4.0 yang terdiri dari usability, information, service interaction, dan user satisfaction dimana terdiri dari 26 total indikator yang dapat dibedakan menjadi dua jenis, yaitu kualitas yang saat ini dirasakan atau aktual terjadi yang disebut dengan (Perfomance) dan kualitas yang diharapkan dan dianggap penting untuk dikembangkan yang disebut dengan (Importance). data responden berdasarkan jenis kelamin adalah 70% responden berjenis kelamin Perempuan dan 30% responden berjenis kelamin Laki-Laki. nilai rhitung>rtabel pada taraf signifikan 5% atas 0.05. Untuk menentukan nilai rtabel dilakukan perhitungan dengan rumusan df n-2 38 responden dan didapatkan taraf signifikan 0.320. Berdasarkan hasil diatas semua data didapatkan nilai GAP Positif dengan nilai Rata-Rata 0,01 ini berarti kinerja website sudah sesuai dengan harapan pengguna. Analisis dengan menggunakan teknik Importance Perfomanc Analysis menunjukan bahwa indikator yang paling membutuhkan perhatian untuk diperbaiki dilihat secara keseluruhan pada dimensi Usability variabel U1 Website SMK PGRI 3 Randudongkal mudah untuk dipelajari dan dioperasikan. Terdapat Indikator yang harus dipertahankan kualitasnya pada dimensi Usabililty variabel U2 interaksi dengan website SMK PGRI 3 Randudongkal jelas dan dimengerti.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Adi, D. R., Wijoyo, S. H., & Wardani, N. H. (2020). Evaluasi Kualitas Website SMA Negeri 1 Balikpapan Menggunakan Metode Webqual 4.0 dan ImportancePerformance Analysis (IPA). 4(3), 994–1002. 

Dafid, D. (2018). Penggunaan Metode IPA dan WebQual untuk Mengukur Kualitas Sistem Informasi Akademik. Jurnal Ilmiah Informatika Global, 9(2), 71–76. https://doi.org/10.36982/jig.v9i2.540 

Daradjat, M. D., & Saputra, R. (2021). Evaluasi Mutu Website Politeknik Negeri Bandung Menggunakan Metode Webqual 4.0. SIGMA-Mu, 13(2), 23–30. www.polban.ac.id 

Eddy Roflin, Iche Andriyani Liberty, P. (2021). POPULASI, SAMPEL, VARIABEL dalam penelitian kedokteran (M. Nasrudin (ed.); 1st ed.). 

Ideswal, I., Yahya, Y., & Alkadri, H. (2020). Kontribusi Iklim Sekolah dan Kepemimpinan Kepala Sekolah terhadap Kinerja Guru Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 4(2), 460–466. https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i2.381 

Ismail, I., & Al-Bahri, F. P. (2019). WebQual 4.0 dan Importance-Performance Analysis (IPA) : Eksplorasi Kualitas Situs Web e-Kuisioner. Jurnal JTIK (Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi), 3(2), 52. https://doi.org/10.35870/jtik.v3i2.87 

Janna, N. M., & Herianto. (2021). Artikel Statistik yang Benar. Jurnal Darul Dakwah Wal-Irsyad (DDI), 18210047, 1–12. 

Lailia, F., Irfan, D., & Jaya, P. (2018). Analisis Kepuasan Pengguna Terhadap Kualitas Website Smk Smti Padang Berdasarkan Metode Webqual 4.0. Voteteknika (Vocational Teknik Elektronika Dan Informatika), 6(1). 
https://doi.org/10.24036/voteteknika.v6i1.10416 

Mandias, S.Kom, M.Cs, G. F., Septiawan, Y., & Bojoh, M. J. (2021). Analisis Kualitas Website Menggunakan Metode Webqual 4.0 Dan Ipa Terhadap Situs Sla Tompaso. CogITo Smart Journal, 7(2), 396–406. https://doi.org/10.31154/cogito.v7i2.331.396-406 

Nurpita, A., & Oktavia, R. (2021). Analisis Hubungan Jumlah Penduduk, Pertumbuhan Ekonomi Dan Inflasi Terhadap Kredit Pemilikan Rumah (Kpr) Dan Kredit Pemilikan Apartemen (Kpa). Jurnal Gama Societa, 4(2), 14. https://doi.org/10.22146/jgs.67512 

Pamungkas, R. A., Alfarishi, E., Aditiarna, E., Muklhisin, A., & Alfa Aziza, R. F. (2019). Analisis Kualitas Website SMK Negeri 2 Sragen dengan Metode Webqual 4.0 dan Importance Performance Analysist (IPA). Jurnal Media 
Informatika Budidarma, 3(1), 17. https://doi.org/10.30865/mib.v3i1.1009 

Purwandani, I., & Syamsiah, N. O. (2021). Analisis Kualitas Website Menggunakan Metode Webqual 4.0 Studi Kasus: MyBest E-learning System UBSI. Jurnal Sistem Dan Teknologi Informasi (Justin), 9(3), 300. https://doi.org/10.26418/justin.v9i3.47129 

Putri Primawanti, E., & Ali, H. (2022). Pengaruh Teknologi Informasi, Sistem Informasi Berbasis Web Dan Knowledge Management Terhadap Kinerja Karyawan (Literature Review Executive Support Sistem (Ess) for Business). 
Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi, 3(3), 267–285. https://doi.org/10.31933/jemsi.v3i3.818 

Rusli, M., Ziveria, M., N, A. A., S, L. H., & Quality, I. (2020). Analisis Kualitas Website Smp Negeri 2 Barombong Kecamatan Barombong Kabupaten Gowa Dengan Metode Webqual 4 . 0 dan IPA. Jurnal IKRA-ITH INFORMATIKA, 5(2), 34–42.
 
Sambodo Rio Sasongko. (2021). Faktor-Faktor Kepuasan Pelanggan Dan Loyalitas Pelanggan (Literature Review Manajemen Pemasaran). Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 3(1), 104–114. https://doi.org/10.31933/jimt.v3i1.707 

Siti Monalisa, & Khairul Rizky. (2021). Pengukuran kualitas website rumah batik andalan Metode Webqual 4.0 dan Impotance Performance Analysis. Jurnal Ilmiah Rekayasa Dan Manajemen Sistem Informasi, 07,no.1(1), 27–35. 
http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/RMSI/article/view/10659/6136 

Utami, L. A., Gani, A., & Suparni, S. (2020). Penerapan Metode Webqual 4.0 dan IPA Dalam Mengukur Kualitas Website VISLOG PT. Citra Surya Indonesi. Komputika : Jurnal Sistem Komputer, 9(1), 25–34. https://doi.org/10.34010/komputika.v9i1.2849 

Utami, L. A., Ishaq, A., & Maulidiyah, N. (2018). Analisa Pengaruh Kualitas Website PPDB Terhadap Kepuasan Pengguna. SinkrOn, 3(1), 31–37. https://doi.org/10.33395/sinkron.v3i1.10146
 
V. Herlina. (2019). Panduan Praktis Mengolah Data Kuesioner Menggunakan SPSS. In PT Elex Media Komputindo. 

Wulandari, E. R., Rizal, E., & Lusiana, E. (2021). Pengaruh kualitas website Kandaga terhadap kepuasan pengguna Perpustakaan Pusat Universitas Padjadjaran. Jurnal Kajian Informasi & Perpustakaan, 9(1), 79. 
https://doi.org/10.24198/jkip.v9i1.29146

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 17190967 - ZIA AHMAD SYARIF
  • Prodi : Teknologi Informasi
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Giatika Chrisnawati, ST., M.Kom
  • Asisten :
  • Kode : 0120.S1.TI.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : WND
  • Terakhir update : 07 Februari 2024
  • Dilihat : 66 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika