RANCANG BANGUN APLIKASI E-TIKET BERBASIS WEB PADA BIOSKOP KOTA CINEMA MALL JATIASIH BEKASI

  • Rama Pudjayadi
  • 2023

Abstrak

Dengan kemajuan teknologi internet memungkinkan seseorang untuk memperoleh informasi dan melakukan transaksi digital, pemanfaatan teknologi internet juga sudah mengarah pada kegiatan transaksi online. Transaksi online berbasis internet ini sudah diterapkan didalam dunia bisnis termasuk juga bisnis dalam dunia hiburan seperti tiket online. Permasalahan Bioskop kota cinema mall jatiasih adalah proses pembelian yang menggunakan sistem manual yang membutuhkan antrian panjang, serta cara pemasaran yang masih manual. Dalam penelitian ini pengumpulan data didapat dengan 3 metode, yaitu observasi, studi wawancara, dan studi pustaka. Metode yang digunakan dalam rancangan ialah Sistem perangkat lunak yang berorientasi pada objek. Untuk menghasilkan sistem informasi yang lengkap dan cepat dalam hal penyampaian informasi sistem yang digunakan dibuat dengan framework laravel. Framework laravel  sangat membantu untuk membuat sebuah website yang dinamis maupun statis dan dalam pembuatan Aplikasi ini dibuat dengan bahasa pemograman PHP menggunakan program database MySQL. Membuat sistem informasi pembelian E-tiket di Kota Cinema Mall Jatiasih yang efisien serta dapat mempermudah konsumen dalam membeli tiket dan mendapatkan informasi.Aplikasi ini berbasis web dapat menjadi alternative pilihan sebagian pengusaha untuk mempermudah transaksi. Dengan adanya sistem yang terkomputerisasi maka semua data meliputi proses penjualan, pembaharuan, penambahan film dapat tersimpan dalam database.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Anggraini, A. R., & Oliver, J. (2019). Tingkat Kepuasan Pasien Terhadap Mutu Pelayanan Keperawatan di Rumah Sakit Umum Haji Medan. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699.

Fadallah, M. F., & Rosyida, S. (2018). Program Pemesanan Percetakan Berorientasi Objek dengan Pemodelan Unified Modeling Language. Jurnal Sistem Informasi STMIK Antar Bangsa, 7(1), 61–70. 

https://repository.bsi.ac.id/index.php/unduh/item/1966/Program-Pemesanan-Percetakan-Berorientasi-Objek-dengan-Pemodelan-Unified-Modeling-Language-Susy-Rosyida.pdf

Fitri Ayu and Nia Permatasari. (2018). perancangan sistem informasi pengolahan data PKL pada divisi humas PT pegadaian. Jurnal Infra Tech, 2(2), 12–26. 

http://journal.amikmahaputra.ac.id/index.php/JIT/article/download/33/25
Hendrawan, V. Y., Winardi, S., & Surbakti, H. (2019). Sistem Informasi Rekam Medis Rawat Jalan Dan Pemeriksaan Penunjang Diagnosa Berbasis Website (Studi Kasus : Rumah Sakit Khusus Bedah Klinik Sinduadi, Melati, Sleman, Yogyakarta). Teknologi Informasi, 9(27), 53–58.

Ismai. (2018). Perancangan Website Sebagai Media Promosi Dan Informasi. Journal Of Informatic Pelita Nusantara, 3(1), 82–86.

Janett, R. S., & Yeracaris, P. P. (2020). Electronic medical records in the american health system: Challenges and lessons learned. Ciencia e Saude Coletiva, 25(4), 1293–1304. https://doi.org/10.1590/1413-81232020254.28922019

Jantce TJ Sitinjak, D. D., Maman, ., & Suwita, J. (2020). Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Administrasi Kursus Bahasa Inggris Pada Intensive English Course Di Ciledug Tangerang. Insan Pembangunan Sistem Informasi Dan Komputer (IPSIKOM), 8(1). 

https://doi.org/10.58217/ipsikom.v8i1.164

Kementrian kesehatan Republik indonesia. (2021). Kemenkes RI peraturan menteri kesehtan republik indonesia tentang standar pelayanan kefarmasian di klinik. Kementrian Kesehatan Republik Indonesia, 101, Jakarta.
Muhammad Robith Adani. (2021). Pengertian Sistem Informasi dan Cara Penerapannya. Sekawan Media. https://www.sekawanmedia.co.id/blog/apa-itu-sistem-informasi/

Normah, Rifai, B., Vambudi, S., & Maulana, R. (2022). Analisa Sentimen Perkembangan Vtuber Dengan Metode Support Vector Machine Berbasis SMOTE. Jurnal Teknik Komputer AMIK BSI, 8(2), 174–180. https://doi.org/10.31294/jtk.v4i2

Novendri. (2019). Pengertian Web. Lentera Dumai, 10(2), 46–57.
Novitasari, C. (2023). Pengertian Metode Waterfall. Pelajarindo.Com. https://pelajarindo.com/pengertian-metode-waterfal
Nugroho, A. A., & Setiyawati, N. (2019). Perancangan Dan Implementasi Aplikasi IT Investment Log Berbasis Web. JBASE - Journal of Business and Audit Information Systems, 2(1), 38–47. https://doi.org/10.30813/.v2i1.1502
Permenkes No 24 Tahun 2022. (2022). Permenkes No 24 Th 2022 Transformasi Rekam Medis Manual Ke Rme. Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, 24, 21. https://www.larsi.id/welcome/get_file/219

Putratama, S. V. (2018). Pemrograman Web dengan Menggunakan PHP dan Framework Codeigniter. Deepublish. https://books.google.co.id/books?id=7SllDwAAQBAJ

Rahman, R. A., Ziveria, M., Rumah, A., Harum, S., Medika, S., & Umum, S. (2022). Sistem Informasi Registrasi Pada Rumah Sakit Harum Sisma Medika Berbasis WEB. 9(1), 49–61.
REKAYASA PERANGKAT LUNAK PEMESANAN TIKET BIOSKOP BERBASIS WEB Ganda Yoga Swara, M.Kom*, Yunes Pebriadi***DosenTeknik Informatika Fakultas Teknologi Industri**Mahasiswa Teknik Informatika Fakultas Teknologi IndustriInstitut Teknologi PadangJln. Gajah Mada, Kandis,  Nanggalo –Padanggandayogaswara@itp.ac.id

RANCANGAN BANGUN E-TICKET BIOSKOP DENGAN METODE WATERFALL BERBASIS WEB. Jeperson Hutahaean, Evi Ariyanti Purba. Program Studi Sistem Informasi, STMIK Royal Kisaran Jl. Prof H.M Yamin No. 173 Kisaran, Sumatera Utara 21222.

RANCANG BANGUN APLIKASI PEMESANAN TIKET BIOSKOP XXI CIBADUYUT BERBASIS WEBSITE DENGAN METODE WATERFALL Estu Prayoga1), Chairunnisa Al Majra Ratri Anandita2), Sari Andini Putri3), R Bagus Bambang Sumantri4) 1,2,3,4 Universitas Harapan Bangsa Jl. KH. Wahid Hasyim RT 01 RW 02, Karangklesem,Puwokerto Selatan E-mail : sariandini755@gmail.com

Diprasta, I. B. P. I. Y. (2022). PENGAPLIKASIAN WEBSITE TIX ID SEBAGAI MEDIA PEMASARAN BISNIS BERBASIS TEKNOLOGI.

Hasugian, P. S. (2018). Perancangan Website Sebagai Media Promosi Dan Informasi. Journal Of Informatic Pelita Nusantara, 3(1). https://e-jurnal.pelitanusantara.ac.id/index.php/JIPN/article/view/306

Hermanto, R. I., & Malabay, M. (2021). Rancang Bangun Aplikasi Pemesanan Tiket Event Di Kota Jakarta Berbasis Website. ikraith-informatika, 5(3), 43–53.

Mariko, S. (2019). Aplikasi website berbasis HTML dan JavaScript untuk menyelesaikan fungsi integral pada mata kuliah kalkulus. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 6(1), Article 1. https://doi.org/10.21831/jitp.v6i1.22280

Nurjaman, A. S., & Yasin, V. (2020). KONSEP DESAIN APLIKASI SISTEM MANAJEMEN KEPEGAWAIAN BERBASIS WEB PADA PT. BINTANG KOMUNIKASI UTAMA (Application design concept of web-based staffing management system at PT Bintang Komunikasi Utama). JISICOM (Journal of Information System, Informatics and Computing), 4(2), Article 2. https://doi.org/10.52362/jisicom.v4i2.363
Prihandoyo, M. T. (2018). Unified Modeling Language (UML) Model Untuk Pengembangan Sistem Informasi Akademik Berbasis Web. Jurnal Informatika: Jurnal Pengembangan IT, 3(1), Article 1. https://doi.org/10.30591/jpit.v3i1.765
10.    Putra, O. N., & Fadhilah, J. (2022). Pembuatan Aplikasi Pemesanan Tiket Bioskop Berbasis Web. Jurnal Wahana Informatika, 1(1).

Sutrisno, B., & Prasetya, W. S. (2018). Rancang Bangun Mobile Apps E-tiket Bioskop Dengan Penerapan QR Code. ENTER, 1(1), Article 1. https://doi.org/10.30700/.v1i1.813

Wiwi, W. A., Erni, Syahlanisyiam, M., Anggraini, Y., Gunawan, S., Arinanto, R. T., Fauzan, R. A., Suban, N. T., Asmat, & Agung, A. (2022). Sosialisasi Penggunaan Internet yang Sehat bagi Anak-Anak di yayasan Domyadhu. Abdi Jurnal Publikasi, 1(1), Article 1.

ANALISIS DAN DESAIN WEBSITE MONITORING KONSULTASI BIMBINGAN KARTU RENCANA STUDI (KRS). (2017). Jurnal Teknologi Informasi: Jurnal Keilmuan Dan Aplikasi Bidang Teknik Informatika, 11(1), Article 1. https://doi.org/10.47111/jti.v11i1.1452

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI EVALUASI SISWA DAN KEHADIRAN GURU BERBASIS WEB: Studi Kasus di SMK Nusa Putra Kota Tangerang | PETIR. (2019). https://jurnal.itpln.ac.id/petir/article/view/344

Anggraini, Y. SISTEM INFORMASI PENJUALAN SEPEDA BERBASIS WEB MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER (STUDI KASUS : ORBIT STATION). Jurnal Teknologi dan Sistem Informasi, 1(2).

Fujianto, A., & Waspada, I. (2016). RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DNS SECARA TERPUSAT.

Safitri, R. (2018). SIMPLE CRUD BUKU TAMU PERPUSTAKAAN BERBASIS PHP DAN MYSQL :LANGKAH-LANGKAH PEMBUATAN. Tibanndaru : Jurnal Ilmu Perpustakaan dan Informasi, 2(2), Article 2. https://doi.org/10.30742/tb.v2i2.553.

Rancang Bangun Sistem Informasi dan Pelayanan E-Ticket (Booking Online) pada Wisata Pendakian Gunung Budheg Tulungagung menggunakan Website dengan Framework Laravel | Maysce Christi1, Widhy Hayuhardhika Nugraha Putra2, Buce Trias Hanggara. Program Studi Teknologi Informasi, Fakultas Ilmu Komputer, Universitas BrawijayaEmail: 1maysce@student.ub.ac.id, 2widhy@ub.ac.id, 3buce_trias@ub.ac.id.

Hartini, S., & Dermawan, J. (2017). IMPLEMENTASI MODEL WATERFALL PADA PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PERHITUNGAN NILAI MATA PELAJARAN BERBASIS WEB PADA SEKOLAH DASAR AL-AZHAR SYIFA BUDI JATIBENING. Paradigma, 19(2), Article 2. https://doi.org/10.31294/p.v19i2.2131
 

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 10190128 - Rama Pudjayadi
  • Prodi : Rekayasa Perangkat Lunak
  • Kampus : Margonda
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Mahmud Safudin, S.Kom, M.kom
  • Asisten :
  • Kode : 0018.S1.RPL.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : WND
  • Terakhir update : 18 Januari 2024
  • Dilihat : 77 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika