Komodifikasi Susu Keluarga Dalam Iklan SGM Family Yummi Nutri (Analisis Semiotika John Fiske)

  • Indriyani Mahdalena
  • 2023

Abstrak

Tujuan penelitian ini adalah untuk ntuk menganalisis makna tanda pada level realitas, representasi dan ideologi berdasarkan komodifikasi susu keluarga pada iklan Susu SGM versi Family Yummi Nutri berdasarkan analisis Semiotika John Fiske. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi dan dokumentasi. Penelitian ini menunjukan tedapat berbagai komodifikasi susu keluarga dalam iklan susu SGM versi Family Yummi Nutri. Pada level realitas, tanda-tanda susu keluarga ditampilkan secara jelas dan terdapat komodifikasi konten, di level representasi susu keluarga dalam iklan ini didramatisir dengan bantuan teknik-teknik editing dan terdapat komodifikasi pekerja dan dari level ideologi sendiri, terlihat bahwa ideologi keluarga sangat erat hubungannya dengan iklan ini. Pada level ideologi terdapat komodifikasi pekerja dan kalayak. Komsumsi susu keluarga mereka di lihat sebagai komoditas dalam pandangan keluarga, yang berpotensi mendatangkan keuntunganan.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Buku

Anwar, S. (2016). Melindungi Negara. Yayasan Pustaka Obor Indonesia, Jakarta. Cahyani, T.D. (2020). Hukum Perkawinan. UMM Press, Malang.

Arikunto, S. (2011). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Edisi. Revisi VII. PT. Rineka Cipta, Jakarta.

Dwiningtyas, H. (2018). Pengantar ilmu komunikasi / John Fiske. PT RajaGrafindo Persada, Depok.

Harwijayanti, B.P., Liana, Y., Tauho, K.D., dkk. (2022). Keperawatan Keluarga. Get Press, Padang.

Haryono, C.G. (2020). Kajian Ekonomi Politik Media: Komodifikasi Pekerja dan Fetisisme Komoditas Dalam Industri Media. CV. Jejak, Jawa Barat.

Ibrahim, I.S., & Ahmad, B.A. (2014). Komodifikasi dan Komunikasi. Yayasan Obor, Jakarta.

Irwanto, R.G. (2015). Hukum, etika dan kebijakan media : (regulasi, praktik, dan teori). Deepublish, Yogyakarta.

Iskandar, D. (2022). METODOLOGI PENELITIAN KUALITATIF: Petunjuk Praktis untuk Penelitian Lapangan, Analisis Teks Media, dan Kajian Budaya. Maghza Pustaka, Jawa Tengah.

Juddi, M.F. (2019). Komunikasi budaya dan dokumentasi kontemporer. Unpad Press, Bandung.

Kotler, P., & Keller, K. L. (2013). Manajemen Pemasaran, Jilid Kedua. Erlangga, Jakarta.

Lantowa, J., Marahayu, M.N., & Khairussibyan, M. (2017). Semiotika: Teori, Metode, dan Penerapannya dalam Penelitian Sastra. Deepublish, Yogyakarta.

Nabila, D., Elvaretta, O., Zahira, Q., dkk. (2020).Peradaban Media Sosial di Era Industri 4.0. Intrans Publishing Group, Malang.

Nies, M.A., & McEwen, M. (2018). Community/Public Health Nursing. Elsevier Health Sciences, Inggris.

Piliang, Y.A. (2012). Semiotika dan Hipersemiotika: Gaya, Kode dan Matinya Makna. Matahari, Bandung.

Putri, V.V.P., Arsy, A.N., Kamila, R.K., dkk. (2020). Teori Komunikasi Massa dan Perubahan Masyarakat. Intrans Publishing Group, Malang.

Qullana, M.P. (2022). Manfaat Susu Bagi Kehidupan. CV MEDIA EDUKASI CREATIVE, Surabaya.

Riyanto, B. (2019). Siasat Mengemas Nikmat: Ambiguitas Gaya Hidup dalam Iklan Rokok Di Masa Hindia Belanda sampai Pasca Orde Baru 1925-2000. Dwi Quantum, Indonesia.

Romdhoni, A. (2019). Semiotik Metodologi Penelitian. Literatur Nusantara, Indonesia.

Saputra, D., & Saifuddin, A. (2022). Analisis Semiotika pada Film. Haura Utama, Sukabumi.

Sugiyono. (2005). Memahami Penelitian Kualitatif. CV. Alfabeta, Bandung.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatig, dan R&D, penerbit. Alfabeta, Bandung.

Wahyuningsih,S. (2019). Film Dan Dakwah: Memahami Representasi Pesan-Pesan Dakwah Dalam Film Melalui Analisis Semiotik. Media Sahabat Cendekia, Surabaya.

Yasir.     (2020).     Pengantar     Ilmu    Komunikasi:   SebuahPedekatan Kritis dan Komprehensif. Deepublish, Yogyakarta.

Zaid, H., Sudiana, y., & Wibawa, R.S. (2021). Teori Komunikasi dalam , YoPraktik. Zahira Media Publisher, Indonesia.

Zein, M. (2015). Periklanan Sebuah Pendekatan Praktis. Buku Litera, Yogyakarta. Zuhri, S. (2020). Teori Komunikasi Dua Tahap dan Pengaruh Antar Pribadi.Intrans Publishing Group, Malang.

 

Jurnal

Aji, N.J., & Fitriani, A. (2021). Pengaruh Absorpsi Kalsium oleh Vitamin D Pada Penderita Obesitas. Journal of Nutrien and Food Science. 2(2), 69-79.

Aldairasyah., & Wibowo, A.A. (2022). Analisis Semiotika Barthes Pada Billboard Burger Bros “Masih Gentayangan Karena Pemasaran”. NUSANTARA: Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 9(10), 3626-3632.

Candrasari, D.P., Purwatini, D., Susanto, A., Santosa, S.A., Hidayah, C.N. (2023). Sosialisasi Pentingnya Minum Susu bagi Manusia di Kelurahan Tanjung, Kecamatan Purwokerto Selatan. Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia (JAMSI), 3(1), 109-114.

Dewi, I.G.A.D.A., Sari, N.K.I.P., dan Budiani, L.G.F. (2020). Makna Kiasan Visual Dalam Iklan Kaleng Beralkhol Suntory “Strong Zero”. Jurnal Pendidikan Bahasa Jepang, 6(3), 294-298.

Faiqah, F., Nadjib, M., & Amir, A. S. (2016). Youtube Sebagai Sarana Komunikasi bagi Komunitas Makassarvidgram. Jurnal Komunikasi KAREBA, 5(2), 259–272.

Fauzuna, H. (2020). Makna Simbol Pada Upacara Kerapan Sapi Di Waru Pamekasan (Analisa Semiotika John Fiske). Jurnal Ilmu Komunikasi dan Dakwah, 1(1), 14-26.

Fitriyah, L., Dermawan, T., & Sulistyorini, D. (2023). Komodifikasi Motifem Film Animasi Cerita Rakyat Nusantara Dan Relevansinya Sebagai Bahan Literasi Di Sekolah. Literasi: Jurnal Ilmiah Pendidikan Bahasa, Sastra Indonesia dan Daerah, 13(1), 169-179.

Fitriani, M.N., Herdiansyah, M.R., dan Sai’dah, N. (2022). Representasi Sensualitas Perempuan dalam Iklan AXE Effect Call Me versi Sauce. JURNAL AUDIENS, 3(1), 116-124.

Gushevinalti., Suminar, P., & Sunaryanto, H. (2020). Transformasi karakteristik komunikasi di era konvergensi media. Bricolage : Jurnal Magister Ilmu Komunikasi, 6(1), 83-100.

Hariono, B., Erawantini, F., Budiprasojo, A., & Puspitasari, T.D. (2021). Perbedaan nilai gizi susu sapi setelah pasteurisasi non termal dengan HPEF (High Pulsed Electric Field). Aceh Nutrition Journal, 6(2), 207– 212.

Herwanto, A. P., & Sutrisno, A. A. (2019). Continous Light Dan Artificial Light Pada Karya Portrait Fotografi Bantengan. JADECS (Jurnal of Art, Design, Art Education & Cultural Studies), 4(1).

Hutami, I., Yusanto, F., & Nugroho, C. (2018). Membedah Komodifikasi Isi Pesan Mini Drama Line “Nic And Mar" (Analisis Semiotika John Fiske terhadap Mini Drama Line). Simulacra, 1(1), 101-116.

Istighfarina, N., & Sudrajat, R. H. (2017). Analisis Isi Daya Tarik Pesan Iklan Berdasarkan Elemen Print Ad pada Iklan Sabun Mandi di Majalah Femina Periode Januari 2014- Agustus 2016. Jurnal Komunikasi, 9(1), 44.

Kustiawan, W., Siregar, F.K., Alwiyah, S., Lubis, R.A., Gaja, F.Z., Pakpahan, N.S., & Hayati, N. (2022). Komunikasi Massa. JOURNAL ANALYTICA ISLAMICA, 11(1), 1-9.

Labas, Y. N., & Yasmine, D. I. (2017). Komodifikasi di Era Masyarakat Jejaring: Studi Kasus Youtube Indonesia. Jurnal Pemikiran Sosiologi,, 4(2), 104–119.

Lestari, Y., Wanniatie, V., Fathul, F., & Qisthon, A. (2023). Substitusi Silase Daun Singkong Dengan Silase Rumput Pakchong Terhadap Kadar Lemak, Berat Jenis, Dan BKTL Susu Kambing PE. Jurnal Riset dan Inovasi Peternakan, 7(1), 63-71.

Litaay, C., Indriati, A., Anggara, C.E.W., Astro, H.M. (2021). Pengaruh perendaman natrium bikarbonat terhadap karakteristik tepung ikan teri sebagai sumber fosfor dan kalsium. JPHPI, 24(2), 148-159.

Lubis, F. H. (2017). Analisis Semiotika Billboard Pasangan Calon Walikota Dan Wakil Walikota Medan 2015. Interaksi UMSU, 1 NO 1, 17–42.

Manggaga, I. P. (2018). Komodifikasi Konten Televisi Dalam Perspektif. Jurnal Ilmu Politik dan Komunikasi, 19(2), 257–276.

Murwani, R.T. (2020). Analisis Semiotika Model John Fiske Makna Syair Iringan Tari Kuntulan Kota Magelang. Jurnal Seni Pertunjukan, 3(1), 22-32.

Nur, E. (2021). Peran media massa dalam menghadapi serbuan media online. MAJALAH ILMIAH SEMI POPULER KOMUNIKASI MASSA, 2(1),51- 64.

Pah, T., & Darmastuti, R. (2019). Analisis Semiotika John Fiske Dalam Tayangan Lentera Indonesia Episode Membina Potensi Para Penerus Bangsa Di Kepulauan Sula. Communicare : Journal of Communication Studies, 6(1), 1–22.

Pratama, H. N., & Rozak, A. (2021). Karakteristik Musikal Pada Film Tenggelamnya Kapal Van Der Wijck. Gorga : Jurnal Seni Rupa, 10(2).

Pinontoan, N.A. (2020). Representasi Patriotisme Pada Film Soegija (Analisis Semiotika John Fiske). AVANT GARDE, 8(2), 191-206.

Richadinata, K.R.P., & Astitiani, N.L.P.S. (2021). Pengaruh Iklan Sosial Media Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Di Lingkungan Universitas Bali Internasional. E-Jurnal Manajemen, 10(2), 188-208.

Riyantoro, B., & Harmoni, A. (2013). Efektivitas Iklan Melalui Jejaring Sosial Sebagai Salah Satu Strategi Pemasaran Keripik Pedas Maicih. Proceeding PESAT (Psikologi, Ekonomi, Sastra, Arsitektur & Teknik Sipil), 5, 256263.

Rohmaniah, A.F. (2021). Kajian Semiotika John Fiske. Jurnal Komunikasi dan Penyiaran Islam, 2(2), 124-134.

Rokhayati, U.A., Gubali, S.I., Dako, S. (2022). Uji Kadar Lemak Dan Protein Air Susu Kambing Etawa Dengan Pemeliharaan Secara Tradisional. Gorontalo Journal of Equatorial Animals, 1(2), 66-72.

Rubiana, A., Jamalullail., & Arasta, G.M. (2023). Komodifikasi Makna Sehat dan Aktif dalam Iklan Komersil Susu Kental Manis Frisian Flag Gold. Komunikasi : Jurnal Komunikasi, 14(1), 110 -121.

Rustandi , R. (2018). Analisis Wacana Kritis Komodifikasi Daí dalam Program Televisi. Communicatus: Jurnal Ilmu Komunikasi, 2(2), 179-202.

Sampurno, A., Cahyanti, A.N., & Gunantar, D.A. (2021). Minuman Kesehatan Produk Fermentasi Non Susu Untuk Meningkatkan Imun Dimasa Pandemi Bagi Guru SMAN 15 Kota Semarang. Madaniya, 2(2), 115-120.

Sanam, A.B., Swacita,, I.B.N., & Agustina, K.K. (2014). Ketahanan Susu Kambing Peranakan Ettawah Post-Thawing pada Penyimpanan Lemari Es Ditinjau dari Uji Didih dan Alkohol. Indonesia Medicus Veterinus, 3(1), 1-8.

Sari, A.N., Pramono, Y.B., & Dwiloka, B. (2020). Penerapan Good Manufacturing Practices (GMP) dengan Metode Skoring pada Analisis Kadar Air, Total

Mikroba dan Bakteri Patogen Susu Bubuk Kambing PE di Cv. Halt Manufaktur Tegal. Jurnal Teknologi Pangan 4(1), 4–12.
Saumantri, T., & Zikrillah, A. (2020). Eori Simulacra Jean Baudrillard Dalam Dunia Komunikasi Media Massa. Orasi: Jurnal Dakwah dan Komunikasi, 11(2), 247-260.

Sugiyanto, D.R.. (2015). Komodifikasi Berita Dibalik Ideologi Ekonomi Politik Media (Studi Pada Program ‘Polemik‘ Di Radio Sindo Trijaya 104.6 Fm Jakarta). Komunikasi Untar, 7, no. 1, 57–69.

Sukmawati,     D.,       &         Wibowo,         C.        (2020). Komodifikasi Pekerja Net.            Untuk   Memenangkan    Persaingan    Bisnis    Media.    Jurnal VoxPop, 2(1), 30-37.

Syahputra, A., Palupi, M.F.T., & Danadharta, I.(2023). Komodifikasi Hijab Pada Konten Video Instagram Uniqlo Indonesia Edisi #Uniqlomodestwear (Analisis Semiotika Charles Sanders Pierce). SEMAKOM series 1, 1(1), 1- 8.

Tirahmawan, J., Melody, B.A.L., & Ahly, M.N. (2021). Rasisme Terhadap Kulit Hitam dalam Iklan H&M. JURNAL AUDIENS, 2(1), 1-8.

Wahid, A., & Halilurrahman, M. (2019). Keluarga institusi awal dalam Membentuk masyarakat berperadaban. CENDEKIA: Jurnal Studi Keislaman, 5(1), 1-16.

Wardani, M.K. (2018). Komodifikasi Citra Perempuan Muslim dalam Dunia Fashion (Analisis Semiotika Tayangan Dua Hijab Trans 7). Muharrik - Jurnal Dakwah dan Sosial, 1(1), 22-46.

Yulia, N., Wibowo, A., & KosasiH, E.D. (2020).Karakteristik Minuman Probiotik  Sari   Ubi  Kayu dari Kultur BakteriLactobacillus acidophilus dan Streptococcus thermophilus. Jurnal Kefarmasian Indonesia, 1(2), 87-94.

Yumiarti,Y., & Komalasari, B. (2020). Pemanfaatan Internet dan Agenda Setting Media Massa. Jurnal Dakwah dan Komunikasi, 5(1), 70-88.

Yunita, D., Fitrianto, E., & . N. (2018). Tema Humor Pada Iklan Serta Pengaruhnya Terhadap Pemahaman Pesan Iklan dan Buying Readiness Stages. Jurnal Manajemen Dan Bisnis Sriwijaya, 15(2), 127–137.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 44190723 - Indriyani Mahdalena
  • Prodi : Ilmu Komunikasi
  • Kampus : Pemuda
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Ichsan Widi Utomo, M.M., M.I.Kom.
  • Asisten : Rindana Intan Emelia, S.Sos., M.I.Kom.
  • Kode : 0048.S1.KM.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : BDY
  • Terakhir update : 28 Mei 2024
  • Dilihat : 15 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika