Strategi Produser Dalam Meningkatkan Kualitas Program Daily Lifestyle di Stasiun Televisi Berbayar MNC Channels

  • Akhmad Roikhan Rivaldi
  • 2023

Abstrak

Program Daily Lifestyle di MNC Channels merupakan sebuah program hiburan di Indonesia menyajikan program gaya hidup, selebriti, dan fashion yang di sampaikan secara luas dan dinamis. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui strategi produser dalam meningkatan kualitas program daily lifestyle di stasiun televisi berbayar MNC channels. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa strategi produser dalam meningkatkan kualitas program ini melibatkan pemilihan konten terbaru seputar dunia lifestyle dan fashion, dengan tim yang terus mencari informasi terbaru melalui media sosial. Pengeditan program dilakukan dengan menggunakan teknik cut to cut yang sesuai dengan kontennya, dengan variasi gambar yang disesuaikan. Dengan melalui strategi- produser yang tepat dan evaluasi yang berkelanjutan, diharapkan program Daily Lifestyle di MNC Channels dapat terus meningkatkan kualitasnya dan memberikan informasi yang relevan serta menarik bagi pemirsa yang tertarik dengan artis, influencer, dan vlogger terkenal.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Ahmad. (2020). Manajemen Strategis.

Alamsyah, R., Toenlioe, A. J., & Husna, A. (2018). Pengembangan Video Pembelajaran Kepenyiaran Materi Produksi Program Televisi Untuk Mahasiswa Teknologi Pendidikan Universitas Negeri Malang. JKTP: Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan, 1(3), 229–236.

Anditha, S. (2017). Komunikasi Antarpribadi - Google Books.

Cosmas, H. G. (2020). Ragam Metode Kualitatif Komunikasi. In CV Jejak.

Desmon, G. (2017). Komunikasi Cerdas: Panduan Komunikasi di Dunia Kerja (New Edition) - Google Books.

Dewi Nurmasari Pane, S. . M. R. A. S. . M. S. M. E. F. S. M. S. (2019). PERAN MEDIA SOSIAL INSTAGRAM DALAM INTERAKSI SOSIAL ANTAR SISWA SMA NEGERI 2 BINJAI(STUDI PADA JURUSAN IPS ANGKATAN 2016).

Dr. Marlina, M. A., Dr. Eri Yusnita Arvianti, S. P. M. P., Abdullah Mitrin, S. I. K. M. I. K., Elismayanti Rambe, M. K. I., apt. Hilda Muliana, S. S. S. M. M. H. K., Yuliana, S. S. M. S., Umi Rofiatin, S. P. M. M. A., Dr. Ir. Dyanasari, M. B. A., & Desiana, S. S. I. M. K. I. (2017). BUKU AJAR ILMU KOMUNIKASI.

Habibie Kusuma Dedi. (2018). DWI FUNGSI MEDIA MASSA. In Jurnal Ilmu Komunikasi (Vol. 7, Issue 2).

Indrajati, S. F., & Ruliana, P. (2020). Strategi Program Acara the Newsroom Dalam Meningkatkan Rating Program. Medium, 8(1), 66–77.

Irfan, M. S., Siregar, D., Teknik Informatika STMIK Budi Darma, M., Tetap STMIK Budi Darma, D., Tetap STT Harapan Medan, D., Sisingamangaraja No, J., limun Medan, S., & M Joni, J. H. (2017). RANCANGAN PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN TELEVISI BERLANGGANAN MENERAPKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS(AHP). 1(2).

Khusna, I. A. (2018). Strategi Kreatif Produser Dalam Mempertahankan Eksistensi Program Kangen Tembang-Tembung Di Aditv Yogyakarta. Lektur Jurnal Ilmu Komunikasi, 1(1), 77–89.

Kuswita Herry. (2014). PERENCANAAN DAN PRODUKSI PROGRAM TELEVISI PENDIDIKAN DI TELEVISI EDUKASI.

Latief, R. dkk. (2017). menjadi produser tekevisi. prenada media. Morissan. (2018). Manajemen Media Penyiaran Strategi. Kencana.

Murtiadi, M. (2019). Strategi Kreatif Produser Dalam Mempertahankan Eksistensi Program Mission X Transtv. J-Ika, 6(1), 11–23.

Muslimin Khoirul. (2022, November 21). Perencanaan Acara Televisi: Tahapan Penayangan Acara Televisi - FADAKOM.

Nadie Lahyanto. (2018). MEDIA MASSA DAN PASAR MODAL.

Nugrahani, F. (2014). dalam Penelitian Pendidikan Bahasa. (Vol. 1, Issue 1).

Siyoto, S., & Sodik, A. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif. CV Jejak, 54–68. Suprapto Tommy. (2013). Berkarier di Bidang Broadcasting.

Tambunan Nurhalima. (2018). Pengaruh Komunikasi Massa terhadap Khalayak. SIMBOLIKA, 4(1).

Triningtyas Ariswanti Diana. (2016). KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI - Google Books. Wilman, Sugandi, & Abstrak. (2021). STRATEGI PRODUSER PROGRAM “ACARA ANAK INDONESIA” DI TVRI KALTIM. 9(4), 2021–2075.

Yasir. (2020). Pengantar Ilmu Komunikasi: Sebuah Pedekatan Kritis dan Komprehensif- Google Books.

Yuko, H. B., & Wahid, U. (2021). Strategi Produser Dalam Mempertahankan Eksistensi Program Outlook Di Media Lokal Kemuning Tv Karawang. Pantarei, 14(32).

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 44190842 - Akhmad Roikhan Rivaldi
  • Prodi : Ilmu Komunikasi
  • Kampus : Pemuda
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Elpa Hermawan, S.I.Kom., M.M.
  • Asisten :
  • Kode : 0007.S1.KM.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : BDY
  • Terakhir update : 23 April 2024
  • Dilihat : 25 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika