Analisa peningkatan kualitas sumber daya manusia (sdm) dalam upaya meningkatkan kinerja karyawan restoran sugakiya jakarta

  • Ade Syafitri
  • 2023

Abstrak

Restoran Sugakiya merupakan salah satu usaha kuliner yang dimiliki PT. Pioneerindo Sugakico Indonesia yang ada di Indonesia. Pertumbuhan konsumen dibidang kuliner semakin meningkat seiring dengan banyaknya minat masyarakat dengan makanan Jepang. Sumber Daya Manusia (SDM) menjadi bagian terpenting dalam komponen suatu perusahaan. Untuk menjadi perusahaan yang bisa bertahan ditengah ketatnya persaingan, sebuah usaha membutuhkan karyawan yang memiliki kualitas kerja yang baik. Kualitas kerja karyawan dapat ditentukan berdasarkan pelaksanaan pengembangan dengan metode yang tepat. Sedangkan untuk meningkatkan kinerja karyawan Restoran Sugakiya harus meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) restoran tersebut. Pendekatan penelitian ini menggunakan kualitatif deskriptif, dengan teknik pengumpulan data melalui kuisioner, wawancara, observasi, dan dokumentasi untuk mendapatkan informasi yang lengkap dan akurat. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa dengan diadakannya peningkatan kualitas SDM di Restoran Sugakiya Jakarta melalui metode pelatihan atau training. Sangat membantu semua karyawan kontrak maupun magang untuk menambah wawasan dan pengetahuan mereka tentang standar operasional prosedur perusahaan, mengembangkan karir mereka untuk mencapai kejenjang yang lebih tinggi. Untuk meningkatkan kinerja karyawan sangat bergantung pada terpenuhinya pengetahuan dan kebutuhan para karyawan. Maka bisa meningkatkan kinerja karyawan untuk lebih semangat dalam bekerja. Dan memotivasi mereka sehingga kualitas SDM di Restoran Sugakiya Jakarta pun akan meningkat dengan berjalannya waktu.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Ariani, D. R., Ratnasari, S. L., & Tanjung, R. (2020). Pengaruh Rotasi Jabatan, Disiplin Kerja, Dan Beban Kerja Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan. Jurnal Dimensi, 9(3), 480–493. https://doi.org/10.33373/dms.v9i3.2723
Atika, K., & Mafra, N. U. (2020). Pengaruh Kualitas Sumber Daya Manusia dan Profesionalisme Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. PlN (Persero) Pelaksana Pembangkit Bukit Asam Tanjung Enim. Jurnal Media Wahana Ekonomika, 17(4), 355. https://doi.org/10.31851/jmwe.v17i4.5098
Gustiana, R., Hidayat, T., & Fauzi, A. (2022). Pelatihan Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia ( Suatu Kajian Literatur Review Ilmu Manajemen Sumber Daya Manusia ). Jemsi, 3(6), 657–666.
Halisa, N. N. (2020). Peran Manajemen Sumber Daya Manusia “Sistem Rekrutmen, Seleksi, Kompetensi dan Pelatihan” Terhadap Keunggulan Kompetitif: Literature Review. ADI Bisnis Digital Interdisiplin Jurnal, 1(2 Desember), 14– 22. https://doi.org/10.34306/abdi.v1i2.168
Herlambang, P. G. D., Sumerta, I. K., Sukanti, N. K., & Indrawati, N. L. G. (2021). Pengaruh Proses Rekrutmen Dan Pelatihan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Most Blue Resort & Spa Gianyar. E-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Universitas    Udayana,    10(11),    945.https://doi.org/10.24843/eeb.2021.v10.i11.p02
Hidayat, I., & Susanto, A. H. (2022). Pengaruh Kompensasi Dan Kerjasama Tim Terhadap Loyalitas Karyawan Mnc Studios Departement Traffic 3Tv (Mnctv, Gtv, Dan Rcti). Jurnal Riset Manajemen Dan Akuntansi, 2(3), 68–76. https://doi.org/10.55606/jurima.v2i3.765
Irwan, A., Ismail, A., Latif, N., & Pradana M, A. Z. P. (2022). Pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan. Kinerja, 19(2), 522–526.https://doi.org/10.30872/jkin.v19i2.10997
Isnaini, M. (2021). Pengaruh Keadilan, Jenjang Karir Terhadap Disiplin Kerja sebagai Variabel Intervening pada Aparatur Sipil Negara di Kabupaten Pasaman. Jurnal Terapan    Pemerintahan    Minangkabau,    1(1),    20–32. https://doi.org/10.33701/jtpm.v1i1.1868
Labola, Y. A. (2019). Konsep Pengembangan Sumber Daya Manusia Berbasis Kompetensi, Bakat dan Ketahanan dalam Organisasi. Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan, 7(1). https://doi.org/10.26905/jmdk.v7i1.2760
Masturi, H., Hasanawi, A., & Hasanawi, A. (2021). Jurnal Inovasi Penelitian. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(10), 1–208.
Mulyadi, A., & Pancasasti, R. (2021). Upaya Meningkatkan Kinerja Karyawan Melalui Motivasi. Technomedia Journal, 7(1), 11–21. https://doi.org/10.33050/tmj.v7i1.1754
Rohmat Taufiq. (2021). n i l p i s i d i t l Mu l a n o i s m Na u i s o mp. Analisis Dan Perancangan Aplikasi Absensi Karyawan Dengan Teknologi QR Code Berbasis Android Pada UD Sejahtera, 2(1), 2–8.
Safitri, D. E. (2019). Pengaruh Pelatihan Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Dimensi, 8(2), 240–248. https://doi.org/10.33373/dms.v8i2.2154
Salam, N. F. S., Rifai, A. M., & Ali, H. (2021). Faktor Penerapan Disiplin Kerja: Kesadaran Diri, Motivasi, Lingkungan. Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 2(2), 487–508.
Usman, B. (2020). Pengaruh Pelatihan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Pegawai Media Lintas Indonesia Palembang. Jurnal Media Wahana Ekonomika, 17(1), 18. https://doi.org/10.31851/jmwe.v17i1.3971
Zulkarnaen, W., Dewi Fitriani, I., Sadarman, B., Yuningsih, N., Muhammadiyah Bandung, S., & Tasikmalaya, S. (2020). Evaluasi Kinerja Distribusi Logistik KPU Jawa Barat Sebagai Parameter Sukses Pilkada Serentak 2018. Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi), 4(2), 244–264. http://www.journal.stiemb.ac.id/index.php/mea/article/view/373

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 64190145 - Ade Syafitri
  • Prodi : Manajemen
  • Kampus : Kramat 98
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Firstianty Wahyuhening, S.TP., M.M.
  • Asisten : -
  • Kode : 0091.S1.MJ.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : AMW
  • Terakhir update : 27 Mei 2024
  • Dilihat : 18 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika