Pengaruh harga dan kualitas pelayanan terhadap purchase decision paket netflix di jakarta selatan

  • Adisty Nurul Fadilah
  • 2023

Abstrak

Netflix sebagai perusahaan penyedia suatu layanan Video-on-Demand (Vod) dengan harga terjangkau dan telah memberikan sistem bantuan 24 jam untuk menghadapi masalah yang telah ditemui oleh pelanggannya. Penelitian ini memiliki tujuan untuk menganalisis pengaruh harga dan kualitas pelayanan terhadap purchase decision secara parsial dan simultan. Setelah diketahui besarnya pengaruh kedua variabel bebas tersebut, akan ditemukan variabel yang paling berpengaruh terhadap purchase decision pada aplikasi Netflix. Penelitian ini penelitian kuantitatif menggunakan SPSS 25 dengan jumlah sampel sebanyak 100 responden yang pernah membeli paket Netflix satu kali di Jakarta Selatan. Teknik sampling yang digunakan yaitu teknik nonprobability sampling, teknik sampling yang diambil yakni teknik purposive sampling. Hasil uji t parsial dalam masing-masing variabel menunjukkan bahwa hasil tersebut memakai SPSS dengan menunjukkan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan dan positif antara harga terhadap purchase decision, untuk kualitas pelayanan berpengaruh secara signifikan dan positif terhadap purchase decision. Hasil uji F secara simultan menjelaskan terdapat pengaruh antara harga dan kualitas pelayanan terhadap purchase decision paket Netflix di Jakarta Selatan. Dengan adanya penelitian ini diharapkan dapat membantu para konsumen dalam melakukan pembelian paket Netflix.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Abi, Y. I. (2020). Pengaruh Brand Image Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Pada Kfc Di Kota Bengkulu. Managament Insight: Jurnal Ilmiah Manajemen, 15(1), 95–107.
Anas Pattaray, S. S. M. P. (2021). Konsep Pelayanan Bagi Wisatawan Penyandang DisabilitaS. CV Literasi Nusantara Abadi.
Arifin, M. B. U. B., & Aunillah, A. (2021). Buku Ajar Statistik Pendidikan.
Asfar, A. M. I. T., Asfar, A. M. I. A., & Avrida, A. V. (N.D.). Cangkang Kerang Sebagai Koagulan Alami Penjernih Air. Media Sains Indonesia.
Darma, B. (N.D.). Statistika Penelitian Menggunakan SPSS (Uji Validitas, Uji Reliabilitas, Regresi Linier Sederhana, Regresi Linier Berganda, Uji T, Uji F, R2).
Diamonalisa, N. N. D. R. (2022). Mengolah Data Penelitian Akuntansi Dengan SPSS. CV Literasi Nusantara Abadi.
Dian Kusuma Wardani, M. S. (2020). Pengujian Hipotesis (Deskriptif, Komparatif Dan Asosiatif). LPPM Universitas KH. A. Wahab Hasbullah.
Dicky Wisnu UR, M. M., & Permana, G. I. (2022). Dampak Pemasaran Sosial Media Dan Citra Merek Terhadap Niat Beli. Pustaka Peradaban.
Dr. Ardianto, S. P. M. P. (2021). Aplikasi Statistik Dalam Penelitian Dilengkapi Dengan Perhitungan Manual Dan Aplikasi SPSS. Deepublish.
Dr. Drs. Suharjono, S. E. M. M., Dr. Ir. H. Apriyanto, M. S. M. M., Titik Haryanti, S.
E. S. P. M. M., Saddam Hussaen, L. M. M., Heri Setiyawan, S. P. S. E. M. M., I.S.P., M., 241/JTI/2019, A. I. N., & Pustaka, S. M. (2020). Panduan Penulisan Skripsi Dan Tugas Akhir: Politeknik Tunas Pemuda Tangerang. Scopindo Media Pustaka.
Dr. Moh. Toharudin, M. P. (2021). Penelitian Tindakan Kelas Teori Dan Aplikasinya Untuk Pendidik Yang Profesional. Penerbit Lakeisha.
Dr. Salim Al Idrus., M. M. M. A. (2021). Kualitas Pelayanan Dan Keputusan Pembelian: Konsep Dan Teori. Media Nusa Creative (MNC Publishing).
Halim, N. R., & Iskandar, D. A. (2019). Pengaruh Kualitas Produk, Harga Dan Strategi Promosi Terhadap Minat Beli. Jurnal Ilmu Dan Riset …, 4(3), 415–424.
Hani Subakti, S. P. M. P., Retno Dewi Prisusanti, S. S. T. M. P. H., Aliyah Fahmi, S.
S. M. S., Suci Haryanti, M. P., Nova Ari Pangesti, S. K. N. M. K., Nessy Anggun Primasari, S. K. N. M. K., Novita Surya Putri., S. K. N. M. K., Ach. Arfan Adinata, S. K. N. M. K., Irwan Hadi, N. M. K., & Dr. Hamdan Firmansyah, M.
M. P. M. H. (2021). Riset Kualitatif Dan Kuantitatif Dalam Bidang Kesehatan. Media Sains Indonesia.
Ibrahim, M., & Thawil, S. M. (2019). Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen. Jurnal Riset Manajemen Dan Bisnis (JRMB) Fakultas Ekonomi UNIAT, 4(1), 175–182.
Jaya, I. M. L. M. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif Dan Kualitatif: Teori, Penerapan, Dan Riset Nyata. Anak Hebat Indonesia.
Lailatus Sa’adah, S. E. M. M., & Tyas Nur’ainui, S. M. (2020). Implementasi Pengukuran Current Ratio, Debt To Equity Ratio Dan Return On Equity Serta Pengaruhnya Terhadap Return. LPPM Universitas KH. A. Wahab Hasbullah.
Muhyi, M., Hartono, Budiyono, S. C., Satianingsih, R., Sumardi, Rifai, I., Zaman, A. Q., Astutik, E. P., & Fitriatien, S. R. (2018). Metodologi Penelitian. Adi Buana University Press, 1–83.
Mukhtazar, M. P. (2020). Prosedur Penelitian Pendidikan. Absolute Media. Mulyawan Safwandy Nugraha. (2020). Studi Pustaka Dalam Penelitian. In Metodologi Penelitian Pendekatan Multidisipliner.
Muna, N., Yasa, N. N. K., Ekawati, N. W., Wibawa, I. M. A., Rerung, R. R., &
Indonesia, M. S. (2022). Kinerja Bisnis: Berdasarkan Perspektif Kualitas Jejaring Bisnis, Inovasi Produk, Dan Adopsi Media Sosial, Konsep Dan Aplikasi Penelitian. Media Sains Indonesia.
Nalendra, A. R. A. (2021). Stastitika Seri Dasar Dengan SPSS.
Nina Fadilah, S. P. M. P., Nur Aliah, S. E. M. S. A. C. A., & Hidayati Purnama Lubis, S. P. M. S. (2022). Pengaruh Penyusunan Laporan Keuangan Terhadap Kinerja UMKM. CV Pena Persada.
Pardiyono, R., Suteja, J., Juju, U., & Puspita, H. D. (2022). Buku Ajar Manajemen Pemasaran. CV Pena Persada.
Putri, A. E. (2019). Evaluasi Program Bimbingan Dan Konseling: Sebuah Studi Pustaka. JBKI (Jurnal Bimbingan Konseling Indonesia), 4(2), 39.
Putri Kusumawati P, S. S. T. M. K., Ns, Y. R. S. K. M. K., & Andriyanto, S. S. M. P. (2023). Metodologi Penelitian. Penerbit Lakeisha.
Qomariyah, E. M. I., & FEBRIYAH, A. (2022). Pengukuran Tingkat Kepuasan Pelanggan. Penerbit Qiara Media.
Rachmawati Harum, J., Kusumawati, A., & Kholid Mawardi, M. (2021). Pengaruh Permission Email Marketing Terhadap Purchase Intention Dan Dampaknya Pada Purchase Decision (Survei Pada Customer Lazada Indonesia). Profit, 15(01),
Rahmat, I., Sa’adah, L., & Aprillia, D. (2020). Faktor Kompensasi, Motivasi Dan Disiplin Kerja Serta Pengaruhnya Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan (Studi Pada Dinas Kesehatan Kabupaten Jombang). LPPM Universitas KH. A. Wahab Hasbullah.
Respatiningsih, H., Wibowo, P. A., & Pratama, G. M. D. (2023). Manajemen Usaha Mikro Kecil : Rahasia Sukses Mengelola Usaha Mikro Kecil.
Riyanto, S., & Hatmawan, A. A. (2020). Metode Riset Penelitian Kuantitatif Penelitian Di Bidang Manajemen, Teknik, Pendidikan Dan Eksperimen.
Roza, R., Fauzan, M. N., & Rahayu, W. I. (2020). Tutorial Sistem Informasi Prediksi Jumlah Pelanggan Menggunakan Metode Regresi Linier Berganda Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter. Kreatif.
Rukajat, A. (2018). Pendekatan Penelitian Kuantitatif: Quantitative Research Approach. Deepublish.
Sa’adah, L. (2020). Kualitas Layanan, Harga, Citra Merk Serta Pengaruhnya Terhadap Kepuasan Konsumen. LPPM Universitas KH. A. Wahab Hasbullah.
Sahir, S. H. (2022). Buku Ini Di Tulis Oleh Dosen Universitas Medan Area Hak Cipta Di Lindungi Oleh Undang-Undang Telah Di Deposit Ke Repository UMA Pada Tanggal 27 Januari 2022.
Seto, A. A., Anggara, F. S. A., Siburian, H. K., Febrian, W. D., Aji, S. P., Firdaus, A., Wahdiniawati, S. A., & Syahputri, A. (2022). Studi Kelayakan Bisnis. Get Press.
Simamora, B. (N.D.). Analisis Multivariat Pemasaran. Gramedia Pustaka Utama. Siska, E. (2022). Monograf Penilaian Kualitas Pelayanan Maskapai Penerbangan: Pendekatan Quality Function Deployment (QFD). CV Pena Persada.
Sugiarsih Duki Saputri, R. (2019). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Loyalitas Pelanggan Grab Semarang. Coverage: Journal Of Strategic Communication, 10(1), 46–53.
Sujalu, A. P., Latif, I. N., Bakrie, I., & Milasari, L. A. (N.D.). Statistik Ekonomi 1. Zahir Publishing.
Susanto, Y., Duraji, A., Lukita, C., Catur, U., Cendikia, I., & Konsumen, M. P. (2023). 3 1,2,3. 01(01), 70–77.
Tengku Firli Musfar, S. E. M. M. (2020). Buku Ajar Manajemen Pemasaran : Bauran Pemasaran Sebagai Materi Pokok Dalam Manajemen Pemasaran. Media Sains Indonesia.
Visudha, S. (2022). Monograf Analisis Pengaruh Variabel Makroekonomi Dan Harga Cpo Global Terhadap Volatilitas Indeks Harga Saham Sawit (IHSS). Insan Cendekia Mandiri.
Widiawati, N., Khomaeny, E. F. F., & Lukman, A. (2020). Metodologi Penelitian: Komunikasi Dan Penyiaran Islam. Edu Publisher.
Winarni, E. W. (2021). Teori Dan Praktik Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, PTK, R & D. Bumi Aksara.
Wirapraja, A., Sudarso, A., Mardia, M., Tojiri, M. Y., Simarmata, H. M. P., Sulasih, S., Permadi, L. A., Purba, B., Tjiptadi, D. D., & Lie, D. (2021). Manajemen Pemasaran Perusahaan.
Zulaika Matondang, M. S., & Hamni Fadlilah Nasution, M. P. (2022). Praktik Analisis Data : Pengolahan Ekonometrika Dengan Eviews Dan SPSS. Merdeka Kreasi Group.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 64190375 - Adisty Nurul Fadilah
  • Prodi : Manajemen
  • Kampus : Kramat 98
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Ana Ramadhayanti, S.I.Kom., M.M.
  • Asisten : -
  • Kode : 0065.S1.MJ.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : AMW
  • Terakhir update : 21 Mei 2024
  • Dilihat : 21 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika