Perancangan program penyewaan ruangan kantor berbasis website di daria building management jakarta

  • Reihan Fathuriza
  • 2023

Abstrak

Daria Building Management adalah sebuah perusahaan yang beroperasi di sektor manajemen gedung, termasuk penyewaan ruangan dan fasilitas. Saat ini, perusahaan masih belum mengadopsi sistem informasi terintegrasi dengan baik, yang menyebabkan kesulitan dalam pencarian, pemrosesan, dan penyajian data yang memakan waktu. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi sistem informasi yang sedang berjalan dan mengembangkan sebuah aplikasi berbasis ASP.Net untuk penyewaan ruangan dan fasilitas. Aplikasi ini akan dirancang untuk menyediakan input, output, dan laporan yang terkomputerisasi, sehingga dapat mendukung kelancaran proses antara berbagai tahap operasional. Metode penelitian yang digunakan mencakup pendekatan waterfall, serta wawancara dan observasi. Analisis sistem saat ini akan menggunakan model entitas-relasi (ERM), sementara perancangan sistem akan dilakukan dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan database SQL Server. Diharapkan bahwa hasil dari perancangan sistem informasi ini akan mengatasi permasalahan sistem yang ada, dengan menciptakan sebuah database yang terkomputerisasi, yang akan memungkinkan penghasilan informasi yang lebih cepat, akurat, dan informatif.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Aini, N., Wicaksono, S. A., & Arwani, I. (2019). Pembangunan Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web menggunakan Metode Rapid Application Development (RAD) (Studi pada : SMK Negeri 11 Malang) (Vol. 3, Issue 9). http://j-ptiik.ub.ac.id
Aziz, N., Pribadi, G., & Nurcahya, S. (2020). 815-Article Text-1222-1-10-20201109.
IKRA-ITH Informatika, 4.
Damayanti, P., & Masripah, S. (2021). Rancang Bangun Sistem Informasi Penyewaan menggunakan Metode Waterfall. In Jurnal Sistem Informasi Akuntansi  (Vol. 02, Issue 01).
Esabella, S., & Haq, M. (2021). Dasar-dasar Pemrograman (F. Yuliono, Ed.; 1st ed.).
Fadhlurrahman, M., & Capah, D. (2020). Aplikasi Penyewaan Lapangan Futsal Berbasis Web. Edumatic: Jurnal Pendidikan Informatika, 4(2), 30–39. https://doi.org/10.29408/edumatic.v4i2.2412
Hartono, T. (2022, January 13). Entity Relationship Diagram (ERD): Apa dan Bagaimana Cara Membuatnya? Https://Www.Dewaweb.Com/Blog/Entity- Relationship-Diagram/. https://www.dewaweb.com/blog/entity-relationship- diagram/
Hasugian, P. S. (2018). PERANCANGAN WEBSITE SEBAGAI MEDIA PROMOSI
DAN INFORMASI. In Journal Of Informatic Pelita Nusantara (Vol. 3, Issue 1).
Izzudin Daffa. (2022, July 2). Konsep Dasar Pemrograman. Invasikode.Com. https://www.invasikode.com/konsep-dasar-pemrograman
Kasus, S., Wanamitra Permai, P., Lestari, I., & Lestari, D. (2022). Rancang bagun aplikasi sewa ruang kantor. Jurnal Manajemen Informatika Jayakarta, 2(1), 132–
140. https://doi.org/10.52362/jmijayakarta.v2i1.734
Noviantoro, A., Silviana, B. A., Fitriani, R. R., & Permatasari, P. H. (2022). RANCANGAN DAN IMPLEMENTASI APLIKASI SEWA LAPANGAN BADMINTON WILAYAH DEPOK BERBASIS WEB.
Oktavia, S., Raya, J., No, T., Gedong, K., Rebo, P., & Timur, J. (2021). PERANCANGAN SISTEM PENYEWAAN PADA RUMAH KONTRAKAN
HARJONO   BERBASIS   JAVA.    Jurnal Riset Dan Aplikasi Mahasiswa Informatika (JRAMI), 02.
Pahlevi, R., & Rosyani, P. (2021). Perancangan Sistem Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru Berbasis Web Pada Mi Madinatunnjah. Jurnal Riset Komputer), 8(5), 2407–389. https://doi.org/10.30865/jurikom.v8i5.3626
Pertanahan Nasional Kabupaten Soppeng, B., Patappari, A., Mursal Syafei, A., & Nasria, K. (n.d.). “Perancangan Aplikasi Penyewaan Ruang Meeting Berbasis WEB pada Hotel Grand Aisha Soppeng” PERANCANGAN APLIKASI PENYEWAAN RUANG MEETING BEBASIS WEB PADA HOTEL GRAND AISHA SOPPENG (Vol. 4).
Ramdani, & T.Husain. (2018). ANALISIS DAN PERACANGAN SISTEM INFORMASI PENYEWAAN RUANGAN DAN FASILITAS PADA PT. INDRAMAS JAYALESTARI.
Saputra, R. A., & Somya, R. (2023). Perancangan dan Implementasi Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Ruangan Berbasis Web (Studi Kasus: Bina Darma Salatiga). 10(1), 172–186.
Shulton, A. (2023, May 16). Pengertian Entity Relationship Diagram ERD: Simbol, Entitas, Atribut. Https://Www.Domainesia.Com/Berita/Pengertian-Erd-Adalah/. https://www.domainesia.com/berita/pengertian-erd-adalah/
THABRONI, G. (2022, February 24). Pemrograman Dasar – Konsep, Logika, Prinsip & Langkah. Serupa.Id. https://serupa.id/pemrograman-dasar-konsep-logika- prinsip-langkah/

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 17191116 - Reihan Fathuriza
  • Prodi : Teknologi Informasi
  • Kampus : Kramat 98
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Ahmad Al Kaafi, M.Kom
  • Asisten : -
  • Kode : 0094.S1.TI.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : AMW
  • Terakhir update : 04 Januari 2024
  • Dilihat : 95 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika