Analisis kualitas layanan aplikasi maxim mobile dengan menggunakan metode pieces framework

  • Syukur Fauzan
  • 2023

Abstrak

Maxim hadir sebagai inovasi baru dan sebagai pesaing di dunia transportasi online. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis “Kualitas Layanan terhadap aplikasi Maxim menggunakan metode PIECES FRAMEWOKS”. Metode PIECES digunakan untuk mengukur Kualitas Layanan Aplikasi Maxim terhadap Kepuasan dengan menggunakan 6 variabel yaitu Performens, Information, Economics, Control & Security, Efficiency, Service. Agar tingkat Kualitas Layanan terhadap aplikasi maxim lebih terukur, sehingga menghasilkan masukan untuk pengembang sistem dan pihak pengembang. Penelitian ini dilakukan dengan mengambil sampel 56 responden secara random sampling. Hasil dari penelitian yang dilakukan menunjukkan bahwa kepuasan driver terhadap aplikasi Maxim berada pada level yang cukup baik, dengan nilai rata-rata nilai Kualitas Layanan terhadap Aplikasi Maxim sebesar 4.75 skala 5. Dengan nilai tersebut, maka perusahaan perlu meningkatkan pengembangan fitur-fitur yang berkaitan dengan pengguna aplikasi Maxim. Hasil penelitian ini dapat menjadi masukan bagi perusahaan dalam meningkatkan kualitas layanan aplikasi Maxim, sehingga dapat memenuhi kebutuhan dan kepuasan penggunanya. Sehingga kedepannya pihak perusahaan Maxim sendiri mau bersaing dengan sesama pengusaha jasa transportasi online dalam melayani pengguna jasa yang ditawarkan.

Kata Kunci
Daftar Pustaka

Aditya, N. M. B., & Jaya, J. N. U. (2022). Penerapan Metode PIECES Framework Pada Tingkat Kepuasan Sistem Informasi Layanan Aplikasi Myindihome. Jurnal Sistem Komputer Dan Informatika (JSON), 3(3), 325. https://doi.org/10.30865/json.v3i3.3964
Afrina, A., Utamajaya, J. N., & Surmiati, S. (2022). Analisis Tingkat Kepuasan Pelanggan Aplikasi Jamride Penajam Paser Utara Menggunakan Metode PIECES. JURIKOM (Jurnal Riset Komputer), 9(2), 359. https://doi.org/10.30865/jurikom.v9i2.4048
Ariandi, M., & Marsolina, D. (2023). Analisis Kepuasan Driver Terhadap Aplikasi Maxim Menggunakan Metode End User Computing Satisfaction (EUCS). JURIKOM (Jurnal Riset Komputer), 10(2), 412. https://doi.org/10.30865/jurikom.v10i2.5819
Dalilah, D. (n.d.). Analisis Kepuasan Pelayanan Aplikasi Maxim Pada Pengguna Mahasiswa Di Fakultas Sains Dan Teknologi Universitas Pgri Silampari Menggunakan Metode Servqual (Vol. 7, Issue 2).
Jakaria, J., & Utamajaya, J. N. (2022). Analisis Kepuasan Pengguna Aplikasi Lazada Masyarakat Penajam Menggunakan Metode Pieces Framework. JURIKOM (Jurnal Riset Komputer), 9(2), 464. https://doi.org/10.30865/jurikom.v9i2.4091
Maulana, Y. I., & Salim, A. (2021). Evaluasi Penggunaan Supporting Applications For Quick Data Search (SuApQuDaS) Dengan Metode PIECES Framework. In Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Asia (Vol. 15, Issue 1).
Dwi Yuli Astuti, A., Siti Handayani, E., & Rahmawati, U. (2019). Pengaruh Kualitas Pelayanan Aplikasi Maxim Terhadap Kepuasan Pelanggan Analysis of the Effect of Maxim Application Service Quality on Customer Satisfaction. In Research in Accounting Journal (Vol. 1, Issue 3). http://journal.yrpipku.com/index.php/raj
Permana, H. D., Hapsari, A. A., Nugraha, D., & Jaenul, A. (2021). Evaluasi Kinerja Sistem Aplikasi E-commerce Shopee menggunakan Metode PIECES Framework. Jurnal ICT: Information Communication & Technology, 20(2), 202–209. https://doi.org/10.36054/jict-ikmi.v20i2.358
Rizky Amaliah, K., Nurjanah Ahmad, S., & Rahman Rustan, F. (2021). STABILITA || Jurnal Ilmiah Teknik Sipil Aplikasi Metode Pieces Dalam Menganalisis Kualitas Layanan Pengguna Transportasi Online Maxim.
Ronaldo Siringo Ringo, J., Nardo Hutasoit, L., Farrona Evta Indra, R., Jaya Harmaja, O., & Hamonangan Sinurat, S. (2022). Analisis Rasio Persepsi Konsumen Pada Kualitas Pelayanan Ojek Online Dengan Metode Service Quality. In Jurnal Sistem Informasi dan Ilmu Komputer Prima) (Vol. 5, Issue 2).
Ruth, R., Tambunan, F., Sihotang, J. I., & Yuan Mambu, J. (n.d.). Analisa Tingkat Kepuasan Kerja DriverMaxim Terhadap Sistem Layanan Maxim Dengan Pieces Framework. Cogito Smart Journal |, 7(2), 2021.
Tambun Florenza Ruth Rianti, Sitohang Idoan Jay, Mambu Yuan Joe, & 2021. (n.d.). Analisa Tingkat Kepuasan Kerja Driver Maxim Terhadap Sistem Layanan Maxim Dengan Pieces Framework. Cogito Smart Journal |, 7(2), 2021.

Detail Informasi

Tugas Akhir ini ditulis oleh :

  • 17190405 - Syukur Fauzan
  • Prodi : Teknologi Informasi
  • Kampus : Kramat 98
  • Tahun : 2023
  • Periode : I
  • Pembimbing : Eka Puspita Sari, M.Kom
  • Asisten : -
  • Kode : 0140.S1.TI.SKRIPSI.I.2023
  • Diinput oleh : AMW
  • Terakhir update : 16 Februari 2024
  • Dilihat : 131 kali

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika