• Sistem manajemen keselamatan dan kesehatan kerja : panduan penerapan berdasarkan OHSAS 18001 dan permenaker 05/1996

    Sistem manajemen keselamatan dan kesehatan kerja : panduan penerapan berdasarkan OHSAS 18001 dan permenaker 05/1996

    • Rudi Suardi
    • PPM
    • 2007
    • 979-442-178-2
    Sinopsis

    Penerapan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Indonesia masih jauh dibandingkan sistem manajemen lainnya, seperti sistem manajemen mutu dan lingkungan. Banyak perusahaan yang masih mengabaikan sistem ini, disamping itu pengetahuan dan kepeduliaan masyarakat pada umumnya dan kalangan industri pada khususnya masih rendah tenatng pentingnya penerapan Sistem Manajemen K3, walau ketentuan dan persyaratan sebenarnya telah ditetapkan beberapa tahun yang lalu. Kehadiran buku ini diharapkan dapat menambah kepedulian yang lbih baik tentang pentingnya peran Sistem Manejemn K3. dengan pembahasannya yang konprehensif, buku ini didasarkan pada integrasi OHSAS 18001 dan Permenaker 05/Men/1996. Adapun kelebihan buku ini adalah: * Menjelaskan secara rinci proses penerapan Sistem Manajemen K3 dari tahap Awal sampai sertifikasi. * Menjelaskan secara rinci maksud dan bentuk penerapan Sistem Manajemn K3 * Dilengkapi dengan contoh-contoh dan studi kasus di beberapa perusahaan yanng berhasil menerapkan Sistem Manajemen K3. * Dilenkapi dengan cara menghitung risiko dan bahaya yang lebih lengkap dan mendetail yang tidak ditemukan di buku lain. * Dilengkapi dengan daftar periksa audit yang dapat digunakan sebagai panduan dalam menentukan tingkat kesesuaian antara sistem di organisasi dengan persyaratan standar. * Setiap bagian diberikan soal-soal yang dapat dikerjakan sendiri. Buku ini memberikan pengetahuan mendalam tentang Sistem Manajemen K3 bagi para profesioanl, kalangan akademis, pemerhati ketenagakerjaan, perusahaan, maupun masyarakat luas pada umumnya.

    Kata Kunci
    Tersedia di Perpustakaan Kampus:
    • Cengkareng
    Silahkan Login untuk dapat Melakukan Peminjaman Online
Kode Buku : 211929
Kode Klasifikasi : 658.408
Judul Buku : Sistem manajemen keselamatan dan kesehatan kerja : panduan penerapan berdasarkan OHSAS 18001 dan permenaker 05/1996
Edisi : -
Penulis : Rudi Suardi
Penerbit : PPM
Bahasa : Indonesia
Tahun : 2007
ISBN : 979-442-178-2
Tajuk Subjek : Keselamatan Kerja,Manajemen Produksi
Deskripsi : x, 216 hal, 24 cm
Eksemplar : 1
Stok : 1
Petugas : Arum Johan Purnamasari
Penerapan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Indonesia masih jauh dibandingkan sistem manajemen lainnya, seperti sistem manajemen mutu dan lingkungan. Banyak perusahaan yang masih mengabaikan sistem ini, disamping itu pengetahuan dan kepeduliaan masyarakat pada umumnya dan kalangan industri pada khususnya masih rendah tenatng pentingnya penerapan Sistem Manajemen K3, walau ketentuan dan persyaratan sebenarnya telah ditetapkan beberapa tahun yang lalu.

Kehadiran buku ini diharapkan dapat menambah kepedulian yang lbih baik tentang pentingnya peran Sistem Manejemn K3. dengan pembahasannya yang konprehensif, buku ini didasarkan pada integrasi OHSAS 18001 dan Permenaker 05/Men/1996.
Adapun kelebihan buku ini adalah:

* Menjelaskan secara rinci proses penerapan Sistem Manajemen K3 dari tahap Awal sampai sertifikasi.
* Menjelaskan secara rinci maksud dan bentuk penerapan Sistem Manajemn K3
* Dilengkapi dengan contoh-contoh dan studi kasus di beberapa perusahaan yanng berhasil menerapkan Sistem Manajemen K3.
* Dilenkapi dengan cara menghitung risiko dan bahaya yang lebih lengkap dan mendetail yang tidak ditemukan di buku lain.
* Dilengkapi dengan daftar periksa audit yang dapat digunakan sebagai panduan dalam menentukan tingkat kesesuaian antara sistem di organisasi dengan persyaratan standar.
* Setiap bagian diberikan soal-soal yang dapat dikerjakan sendiri.

Buku ini memberikan pengetahuan mendalam tentang Sistem Manajemen K3 bagi para profesioanl, kalangan akademis, pemerhati ketenagakerjaan, perusahaan, maupun masyarakat luas pada umumnya.
Terkait Subjek Buku yang sama

TENTANG PERPUSTAKAAN


PERPUSTAKAAN UBSI


Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika merupakan layanan yang diberikan kepada civitas akademik khususnya mahasiswa untuk memperoleh informasi seperti buku, majalah, jurnal, prosiding, dll.

INFORMASI


Alamat : Jl. Kramat Raya No.98, Senen, Jakarta Pusat

Telp : +6285777854809

Email : perpustakaan@bsi.ac.id

IG : @perpustakaan_ubsi

Jam Operasional
Senin - Jumat : 08.00 s/d 20.00 WIB
Isitirahat Siang : 12.00 s/d 13.00 WIB
Istirahat Sore : 18.00 s/d 19.00 WIB

LINK TERKAIT


LPPM UBSI

Repository UBSI

E-Journal UBSI

E-Learning UBSI

Kemahasiswaan UBSI

Perpustakaan Nasional

e-Resources

Copyright © 2024 Perpustakaan Universitas Bina Sarana Informatika